PKL di Jl Taman Bintaro Utara Kembali Marak

Sabtu, 06 Februari 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Budhi Firmansyah Surapati 6154

Lahab Bakal Penampungan Pedagang Buah di Bintaro Belum Bisa Ditempati

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Penertiban terhadap pedagang kaki lima (PKL), di Jl Taman Bintaro Utara, RW 08 Bintaro, Pesanggerahan, Jakarta Selatan, Kamis (28/1) lalu, nampaknya belum efektif. Terbukti, sejumlah PKL kembali terlihat beroperasi di lokasi. Walau lapak sudah dibongkar, kini PKL menjajakan dagangan menggunakan gerobak dan motor.

Upaya relokasi masih berjalan, karena tanah di Taman Bintaro Barat itu aset Pemda, tidak bisa sembarangan nempatin orang atau pedagang di situ

Lurah Bintaro, Dimas Prayudi mengatakan, sebagai solusi terhadap PKL, pihaknyai tengah mengupayakan relokasi ke sebuah lahan di Jl Taman Bintaro Barat, RT 08/11, Bintaro. Namun diakui, pihaknya tidak bisa sembarangan menempatkan PKL di lahan aset Pemda seluas 2.000 meter persegi.

"Tidak bisa sembarangan nempatin orang atau pedagang di situ, kecuali ada hitam di atas putih, baru saya berani. Dan di sini nggak ada lagi tanah kosong yang representatif menampung pedagang," kata Dimas, Sabtu (6/2).

Diakui Dimas, aktivitas sejumlah pedagang buah yang pernah ditertibkan Kamis (28/1) lalu masih berjalan. Sedangkan sebagian lainnya sudah mencari tempat berjualan di lokasi lain.

BERITA TERKAIT
405 PKL Ikuti Pengundian Lokbin Rorotan

405 PKL Ikuti Pengundian Lokbin Rorotan

Sabtu, 06 Februari 2016 5440

15 Lapak PKL Ditertibkan di Kelapa Gading

Belasan PKL di Kelapa Gading Barat DItertibkan

Jumat, 05 Februari 2016 3926

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308222

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik