Mubaligh Harus Aktif Cegah Terorisme

Kamis, 21 Januari 2016 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Nani Suherni 3206

Lantik Mubaligh DKI, Pemprov Akan Sediakan Fasilitas

(Foto: Suriaman Panjaitan)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta inginkan mubaligh di Ibukota berperan aktif mengantisipasi paham terorisme. Apalagi belakangan banyak kasus teror yang mengatasnamakan Islam.

Jangan ada lagi peristiwa sarinah. Kita harap ada peran aktif Mubaligh ini, khususnya buat warga DKI Jakarta

"Jangan ada lagi peristiwa sarinah. Kita harap ada peran aktif Mubaligh ini, khususnya buat warga DKI Jakarta," ujar Djarot Saiful Hidayat, usai bertemu Pengurus Wilayah Badan Koordinasi Mubaligh Se-Indonesia Provinsi DKI Jakarta, Kamis (21/1).

Ketua Umum Badan Koordinasi Mubaligh Indonesia (Bakomubin), Ali Mochtar Ngabalin mengatakan, pihaknya sengaja meminta izin kepada Pemprov DKI Jakarta agar pelantikan dapat dilakukan di Balai Agung dan dihadiri pejabat terkait.

Ia juga meminta agar Djarot bersedia menjadi ketua dewan pembina di Mubaligh DKI Jakarta.

"Kita ke sini maksudnya ingin meminta izin agar pelantikkan mubaligh DKI Jakarta dapat diadakan di Balai Agung," katanya.

Ali berpendapat, dari 28 kepengurusan Mubaligh di setiap provinsi, 23 provinsi ketua dewan pembinanya berasal dari salah satu kepala daerah di provinsi tersebut.

BERITA TERKAIT
Djarot Janjikan Layanan Kesehatan Gratis Untuk Pensiunan PNS DKI di PWJ

Djarot Jamin Werdatama Dapat Akses Kesehatan Gratis

Rabu, 20 Januari 2016 3136

FKPT DKI Ajak Elemen Masyarakat Jaga Jakarta

FKPT DKI Ajak Elemen Masyarakat Jaga Jakarta

Kamis, 04 Desember 2014 6347

Djarot Sesalkan Pengerjaan Masjid Rusun Marunda Asal-asalan

Djarot Sesalkan Pengerjaan Masjid Rusun Marunda Asal-asalan

Selasa, 19 Januari 2016 6537

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469103

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308204

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261042

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196656

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik