5 Pelaku Aksi Pengeboman Tewas

Kamis, 14 Januari 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 20163

5 Pelaku Aksi Pengeboman Tewas

(Foto: Yopie Oscar)

Para pelaku aksi pengeboman dan penembakan di sekitar Sarinah, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat berhasil dilumpuhkan. Lima orang pelaku dinyatakan tewas.

Lima korban yang dilumpuhkan. Itu tiga orang melakukan bom bunuh diri, dan dua lainnya tewas dalam aksi tembak

"Lima korban yang dilumpuhkan. Itu tiga orang melakukan bom bunuh diri, dan dua lainnya tewas dalam aksi tembak," ujar Kombes Pol M Iqbal, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kamis (14/1).

Menurut Iqbal, saat ini tim gabungan telah mengamankan lokasi. Seluruh bukti-bukti pendukung pun sedang dikumpulkan untuk pengembangan lebih lanjut.

"Masyarakat kita imbau tenang dan tidak usah takut. Berkegiatan rutin saja, tetapi tetap waspada. Jakarta dan sekitarnya tetap kondusif," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengeboman di Sarinah, Basuki Serahkan ke Polisi

Aksi Teror di Sarinah, Basuki Serahkan ke Polisi

Kamis, 14 Januari 2016 23554

Pos Polisi Jl MH Thamrin Dibom

Pos Polisi Jl MH Thamrin Dibom

Kamis, 14 Januari 2016 48653

Nama-nama Korban Bom Sarinah di RSPAD

Nama-nama Korban Bom Sarinah di RSPAD

Kamis, 14 Januari 2016 28018

 Basuki Mengutuk Aksi Teror di Sarinah

Basuki Kutuk Aksi Teror di Sarinah

Kamis, 14 Januari 2016 24426

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308226

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik