Kali Opak dan Kali Cibubur Jadi Percontohan

Senin, 14 Desember 2015 Reporter: Septradi Setiawan Editor: Lopi Kasim 5486

Kali Opak dan Kali Cibuhur Harus Jadi Percontohon

(Foto: doc)

Camat Tambora, Mursidin mengatakan, dalam waktu dekat pihaknya segera menggelar kerja bakti massal di sepanjang Kali Opak Jelangkeng di RW 01, Tambora.

Jadi selain Kali Cibubur, Kali Opak juga menjadi sasaran berikutnya untuk dijadikan kali percontohan

“Tunggu pemasangan sheet pile selesai. Jadi selain Kali Cibubur, Kali Opak juga menjadi sasaran berikutnya untuk dijadikan kali percontohan,” ujar Mursidin, Senin (14/2).

Lurah Tambora, Dwi Kurniasih menambahkan, jelang akhir tahun, sejumlah kali di Tambora harus menjadi kali percontohan bagi kali lainnya di Jakarta.

“Saya kira kita harus optimis jika wilayah padat penduduk seperti Tambora mampu memiliki kali bersih,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
400 PPSU Hadiri Gerakan Stop Nyampah Di Kali

Tambora Jadi Wilayah Percontohan Kali Bersih

Jumat, 11 Desember 2015 9736

Gerakan Stop Nyampah Bakal Disosialisasikan Ke Warga Jakarta Pusat

Gerakan Setop Nyampah Segera Disosialisasikan

Kamis, 29 Oktober 2015 3720

BERITA POPULER
Transjakarta Menuju Smart Mobility, Fondasi Jakarta 500 Tahun

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 734

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1274

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1150

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1664

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 520

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks