Munas Korpri VIII Dimeriahkan Tarian Lenggang Putri

Jumat, 04 Desember 2015 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Widodo Bogiarto 4850

Munas Korpri VII Dimeriahkan Tarian Lenggang Putri

(Foto: Suriaman Panjaitan)

Pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) Korps Pegawai Republik Indonesia VII ‎yang digelar di Hotel Mercure di Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, Jumat (4/12) malam, dimeriahkan tampilnya tarian lenggang putri. Munas Korpri direncanakan berlangsung hingga Sabtu (5/12) besok

Hayo kita foto. Mumpung di Jakarta loh

Kehadiran lima penari berparas cantik dari Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta ini sontak mengundang decap kagum peserta.

"Hayo kita foto. Mumpung di Jakarta loh," ujar salah satu peserta Munas Korpris sembari mengajak rekannya yang lain.

Rencananya Munas Korpri ini dihadiri Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat.

BERITA TERKAIT
Kualitas Pelayanan Publik Tergantung Korpri

Kualitas Pelayanan Publik Tergantung Korpri

Senin, 30 November 2015 3330

Djarot : Reformasi Birokrasi di DKI

Djarot: Reformasi Birokrasi DKI di Jalur yang Benar

Senin, 30 November 2015 4233

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469449

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309115

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261368

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196926

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194712

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik