PKL Jalan Mawar Direlokasi ke 3 Lokasi

Rabu, 02 Desember 2015 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Budhy Tristanto 4961

PKL Liar di Jalan Mawar dan Jalan Mawar Dalam Direlokasi

(Foto: Ilustrasi)

Setelah ditertibkan pertugas Satpol PP, pedagang kaki lima di Jalan Mawar, Kelurahan Tugu Utara dan Jalan Mawar Dalam, Kelurahan Lagoa, Koja, Jakarta Utara, direlokasi ke Pasar Lontar, Pasar Sindang dan Pasar Tugu.

Yang boleh masuk yang memiliki KTP DKI Jakarta.

Kepala Suku Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (Sudin KUMKMP) Jakarta Utara, Robinhot Sinaga mengatakan, PKL yang direlokasi harus memililki Kartu Tanda Penduduk (KTP) DKI Jakarta.

"Yang boleh masuk yang memiliki KTP DKI Jakarta. pedagang yang tak punya KTP DKI, nggak boleh masuk," kata Robinhot, Rabu (2/12).  

Ditegaskan Robinhot, bila PKL yang akan direlokasi kembali membuka lapak di pinggir jalan, dipastikan mereka langsung dicoret dari daftar penghuni pasar.

"Sekalian kita sita barang-barang yang mereka bawa kembali untuk dagang di jalan," tegas Robinhot.

BERITA TERKAIT
 Pemkot Jakbar Siap Bina PKL Asemka

Akhir Mei, Jakbar Mulai Bina 200 PKL Asemka

Jumat, 08 Mei 2015 4970

PKL Liar Jalan Mawar Kaget Ditertibkan Petugas

200 PKL di Tugu Utara Ditertibkan

Rabu, 02 Desember 2015 4107

 4 PKL Liar Di Jalan Pluit Putri Dalam Jadi Pedagang Binaan

PKL Liar di Jl Pluit Putri Dalam Jadi Binaan

Rabu, 02 Desember 2015 3369

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1747

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 873

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1365

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1755

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1235

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks