Ulama Diminta Bantu Sukseskan Program Pemerintah

Rabu, 25 November 2015 Reporter: Folmer Editor: Lopi Kasim 2648

Ulama Diminta Bantu Sukseskan Program Pemerintah

(Foto: Istimewa)

Ulama di Jakarta Barat diminta agar membantu menyukseskan program pemerintah yang sedang dilaksanakan. Salah satunya, program penanggulangan HIV/AIDS yang dampaknya luar biasa bagi masyarakat.

Penanggulangan HIV/AIDS tidak hanya tugas dan tanggung jawab pemerintah saja, tapi semua masyarakat termasuk peran serta para ulama

Penanggulangan HIV/AIDS tidak hanya tugas dan tanggung jawab pemerintah saja, tapi semua masyarakat termasuk peran serta para ulama," kata M Zen, Wakil Walikota Jakarta Barat, saat pengukuhan Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Barat, Rabu (25/11).

Menurut Zen, para ulama telah banyak membantu Pemerintah Kota Jakarta Barat dalam penanggulangan HIV/AIDS. "Saya yakin ulama sudah berbuat dan akan terus berupaya maksimal,” tuturnya.

Selain itu, pihaknya berharap program pemerintah seperti penegakan Perda tentang ketertiban umum dapat berjalan dengan MUI.

BERITA TERKAIT
Pengurus MUI Jakbar Jangan Buat Program Terlalu Tinggi

Pengurus MUI Jakbar Jangan Buat Program Terlalu Tinggi

Rabu, 25 November 2015 2648

Ketua MUI Jakbar Diminta untuk Amanah

Ketua MUI Jakbar Diminta untuk Amanah

Selasa, 03 November 2015 3958

Siram Tanaman Walkot Jakut Ajak Masyarakat Manfaatkan Air Bekas Wudhu

Siram Tanaman Walkot Jakut Ajak Masyarakat Manfaatkan Air Bekas Wudhu

Senin, 02 November 2015 1776

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2106

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 909

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1390

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1779

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1256

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks