40 Industri Rumahan Dapat Penyuluhan

Selasa, 24 November 2015 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 7048

40 Industri Rumahan Dapat Penyuluhan

(Foto: Suparni)

Sebanyak 40 industri rumahan di Pulau Pramuka dan Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara, mendapatkan penyuluhan dan pembinaan dari Suku Dinas Perindustrian dan Energi (Sudin PE) setempat.

Bimbingan teknis produk dan desain ini diberikan pembinaan dari hulu ke hilir

Kepala Sudin PE Kepulauan Seribu, Meilinda Sagala menuturkan, bimbingan ini diberikan agar pelaku bisnis rumahan ini dapat memperoleh izin Pangan Industri Rumah Tangga (PIRT).

"Bimbingan teknis produk dan desain ini diberikan pembinaan dari hulu ke hilir. Dari mulai proses pembuatan, perizinan, penyuluhan keamanan pangan dan uji laboratoriumnya juga kita fasilitasi," ujar Meilinda, Selasa (24/11).

Dikatakan Meilinda, tak hanya industri olahan, untuk industri kerajinan juga akan mendapatkan kesempatan memperoleh fasilitas perizinan lebih cepat.

"Harapannya mereka mampu meningkatkan kualitas dan kuantitas serta siap bersaing di pasaran," tandas Meilinda.

BERITA TERKAIT
Pemeliharaan Jaringan Tegangan Rendah Rutin Dilaksanakan

Tegangan Listrik di Pulau Seribu Ditingkatkan

Jumat, 13 November 2015 4291

Listrik Untuk SWRO Belum Pernah Diajukan

Listrik untuk SWRO di Kepulauan Seribu Belum Diajukan

Rabu, 11 November 2015 3854

Sudin KPKP Gelar Bimbingan Teknis Ikan Olahan

Warga Dilatih Cara Mengemas Produk Olahan Ikan

Senin, 26 Oktober 2015 5221

 Industri Kapal Kayu Rakyat Dinilai Layak Tumbuh

Industri Kapal Kayu Rakyat Layak Dikembangkan

Rabu, 21 Oktober 2015 4776

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1228

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1104

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1615

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 857

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1457

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks