Puluhan Lapak Cat Duko di Jati Ditertibkan

Rabu, 28 Oktober 2015 Reporter: Nurito Editor: Lopi Kasim 3336

Puluhan Lapak Cat Duko di Jati Ditertibkan

(Foto: Nurito)

Lantaran mengganggu ketertiban umum, belasan lapak cat duco, bengkel las dan pedagang kaki lima (PKL) di Jl Alu Alu, Kelurahan Jati, Pulogadung, Jakarta Timur ditertibkan, Rabu (28/10).

Ada 14 lapak las duko dan lima lapak PKL yang kita angkut, menggunakan truk. Selain itu ada 5 kompresor yang kita amankan

Lurah Jati, Dewi Purnamasari mengatakan, lapak-lapak tersebut digelar di atas trotoar dan bahu jalan. Bahkan, jalur hijau di sepanjang kawasan tersebut kerap dijadikan pangkalan.

"Ada 14 lapak las duko dan lima lapak PKL yang kita angkut, menggunakan truk. Selain itu ada 5 kompresor yang kita amankan," ujar Dewi Purnamasari.

Sebanyak 40 petugas gabungan dibantu 20 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dikerahkan dalam penertiban tersebut.

Namun, dalam penertiban tersebut, tidak semua lapak berhasil diangkut. Sebab sebagian PKL berhasil kabur dan menyelamatkan barang dagangannya.

BERITA TERKAIT
Puluhan Gubuk Liar Kolong Jembatan Kali Ciliwung Dibongkar

Bangunan Liar di Kolong Jembatan Ciliwung Dibongkar

Rabu, 28 Oktober 2015 5651

Jalan Joglo Raya Kerap Macet dan Berlubang

Lubang di Jalan Joglo Perparah Kemacetan

Selasa, 27 Oktober 2015 4528

50 Satpol PP Tertibkan Puluhan PKL Di Tambora

20 Lapak PKL di Angke Ditertibkan

Selasa, 27 Oktober 2015 2948

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1575

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 866

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1361

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1746

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1230

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks