Ratusan Pelajar dan Mahasiswa Jakpus dapat Beasiswa

Rabu, 21 Oktober 2015 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 2590

165 Pelajar dan Mahasiswa Diberikan Bantuan Pendidikan.

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Ratusan pelajar dan mahasiswa mendapatkan bantuan beasiswa dari Badan Amil Zakat Infak Sedekah (BAZIS) Jakarta Pusat. Bantuan tersebut, merupakan hasil penerimaan BAZIS dari donatur.

Total yang disalurkan untuk bantuan beasiswa pelajar SMA sederajat dan Mahasiswa ini sebesar Rp. 1.215.000.000

Kepala BAZIS Jakarta Pusat, Nurzein mengatakan, kali ini pihaknya membagikan bantuan biaya pendidikan kepada 165 pelajar dan 200 mahasiswa.

"Total yang disalurkan untuk bantuan beasiswa pelajar SMA sederajat dan Mahasiswa ini sebesar Rp. 1.215.000.000," ujarnya, Rabu (21/10).

Perincian dana yang disalurkan untuk beasiswa yaitu untuk pelajar SMA sederajat sebanyak 165 orang, masing-masing menerima Rp 250.000 per bulan. Sementara untuk mahasiswa sebanyak 200 orang, yang masing-masing mendapatkan Rp 300.000 per bulan.

"Semuanya langsung kita berikan masing-masing untuk dana pendidikan satu tahun. Dan tidak boleh digunakan untuk kegiatan negatif," tandasnya.

BERITA TERKAIT
       BAZIS Jaktim Tempatkan Kotak Amal di Restoran

BAZIS Jaktim Tempatkan Kotak Amal di Restoran

Selasa, 13 Oktober 2015 4316

100 Warga Tidak Mampu Terima Bantuan SIM

100 Warga Tidak Mampu Dibuatkan SIM Gratis

Jumat, 25 September 2015 5720

Januari-Oktober, Bazis Kumpulkan Dana Rp 7,2 Miliar

Januari-Oktober, Bazis Kumpulkan Dana Rp 7,2 Miliar

Jumat, 09 Oktober 2015 1818

Bazis Jakpus Salurkan Zakat Ke 1.285 Mustahik

1.285 Mustahik Terima Bantuan dari Bazis Jakpus

Senin, 31 Agustus 2015 5663

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2097

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 904

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1384

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1773

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1251

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks