Pemakaman di Jakbar Terus Dibenahi

Selasa, 20 Oktober 2015 Reporter: Folmer Editor: Widodo Bogiarto 2985

Pemakaman di Jakbar Terus Dibenahi

(Foto: Folmer)

Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Barat terus melakukan penataan di areal pemakaman dengan sistem plakatnisasi. Plakatnisasi bertujuan agar ada keseragaman makam, rapi dan menghilangkan kesan menyeramkan di areal Tempat Pemakaman Umum (TPU).

Total sebanyak 1.386 makam di Jakarta Barat yang hingga saat ini sudah diplakat

“Total sebanyak 1.386 makam di Jakarta Barat yang hingga saat ini sudah diplakat,” kata Christian TH, Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Barat, Selasa (20/10).

Christian mengungkapkan, ribuan makam yang telah diplakat tersebar di tujuh TPU yang ada di Jakarta Barat, di antaranya Kapuk, Grogol, Kemanggisan, Semanan, Kepa Duri, Sukabumi Selatan dan Tegal Alur.

“Total ada puluhan ribu makam yang ada di tujuh TPU atau baru sekitar 10 persen saja makam lama yang sudah diplakat. Kita belum tahu sampai kapan seluruh makam di Jakarta Barat dapat diplakat,” ujar Christian.

Christian menuturkan, pihaknya akan memplakat makam baru di Jakarta Barat mulai tahun 2016 menggunakan biaya swakelola.

BERITA TERKAIT
7 Bangunan di TPU Cibesel Rampung Dibongkar

7 Bangunan di TPU Cibesel Rampung Dibongkar

Senin, 19 Oktober 2015 3256

 Cegah Angkot Masuk, TPU Karet Bivak akan Dipagar

Cegah Angkot Masuk, TPU Karet Bivak akan Dipagar

Rabu, 14 Oktober 2015 5005

TPU di Jakbar akan Ditata

TPU di Jakbar akan Ditata

Rabu, 07 Oktober 2015 6160

Kondisi TPU Kapuk Memprihatinkan

Kondisi TPU Kapuk Memprihatinkan

Rabu, 07 Oktober 2015 9281

 Lahan Terbatas, TPU Basmol Terapkan Sistem Tumpang

Lahan Terbatas, TPU Basmol Terapkan Sistem Tumpang

Senin, 05 Oktober 2015 10059

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469103

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308207

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261042

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196656

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik