Pujasera di Pantai Pulau Untung Jawa akan Direlokasi

Jumat, 16 Oktober 2015 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 2307

Pemkab, Pembangunan Kios UKM Binaan Tidak Boleh Menutup Pantai

(Foto: Suparni)

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu akan membongkar pujasera yang berada di Pulau Untung Jawa. Selain sudah rusak, pujasera tersebut juga menutupi keindahan pantai.

Di pesisir sebelah utara ada Taman Mangrove, mungkin di sana agak dalam sehingga tidak merusak pemandangan seperti pujasera itu

"Kalo pujasera sebaiknya dirobohkan direhab total jangan dibangun lagi, berbahaya dan menutup pemandangan pantai," ujar Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, Jumat (16/10).

Menurut Budi, pihaknya akan membangun kembali pusat jajanan di Pulau Untung Jawa. Namun posisinya tidak berdekatan dengan pantai.

"Di pesisir sebelah utara ada taman mangrove, mungkin di sana agak dalam sehingga tidak merusak pemandangan seperti pujasera itu," tandasnya.

Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, meminta agar UKM di Pulau Untung Jawa kembali dihidupkan dan dibangunkan kios serta diberikan secara gratis melalui undian.

BERITA TERKAIT
Pujasera Pulau Untung Jawa Dihapuskan

Pujasera Pulau Untung Jawa Bakal Dibongkar

Rabu, 16 September 2015 3660

Pujasera Dinilai Membahayakan,Lurah Pulau Untung Jawa Surati Dinas KUMKMP

Dinas KUMKMP Diminta Perbaiki Pujasera

Rabu, 19 Agustus 2015 3296

Rambu Larangan Berenang Dipasang Dekat RPTRA Amiterdam

Pantai Dekat RPTRA Amiterdam Dipasang Rambu Larangan Berenang

Senin, 12 Oktober 2015 9149

 Pusat Konservasi Tanam Mangrove Di Pesisir Pulau Kelapa Dua

75 Ribu Mangrove Ditanam di Pulau Kelapa Dua

Rabu, 07 Oktober 2015 4411

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 841

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1336

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 731

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1719

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1206

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks