Bupati Berharap RPTRA di Pulau Seribu Bertambah

Senin, 12 Oktober 2015 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 5650

Bupati Bersyukur Pulau Seribu Sudah Memiliki RPTRA

(Foto: Reza Hapiz)

Bupati Kepulauan Seribu, Budi Utomo berharap, Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) di wilayahnya terus bertambah, setelah diresmikannya RPTRA Amiterdam di Pulau Untung Jawa.

Kami bersyukur RPTRA Amiterdam diresmikan

Pada 2016 nanti, kata Budi, pembangunan RPTRA Tanjung Pengantin, Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Selatan, ditargetkan selesai dan bisa diresmikan.

"Kami bersyukur RPTRA Amiterdam diresmikan, semoga ini bukan RPTRA satu-satunya di Pulau Seribu," ujar Budi, Senin (12/10).

Budi menambahkan, dengan adanya RPTRA ini generasi penerus di Kepulauan Seribu lebih berkualitas nantinya.

"Kita harap dengan adanya RPTRA, generasi penerus di Pulau Seribu lebih berkualitas karena RPTRA ini dapat

dijadikan sebagai sarana sosialisasi, berkreativitas dan mencari ilmu," tandas Budi.

BERITA TERKAIT
 Basuki Minta RPTRA Dibangun di Pulau Panggang

Basuki Minta RPTRA Dibangun di Pulau Panggang

Sabtu, 10 Oktober 2015 5848

Basuki Resmikan RPTRA Amiterdam

Basuki Resmikan RPTRA Amiterdam

Sabtu, 10 Oktober 2015 6490

Basuki Harapkan RT, RW dan Lurah Aktif Data Lahan Kosong Untuk Cegah Kekerasan Terhadap Anak

Cegah Kekerasan Anak, Lahan Kosong akan Dibangun RPTRA

Minggu, 11 Oktober 2015 4702

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1209

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1090

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1592

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 595

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 849

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks