Pasukan Biru Tanah Abang Kuras Saluran Jalan Dukuh Pinggir V

Kamis, 08 Mei 2025 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 234

Sudin SDA Jakpus Kuras Saluran Air Pemukkman Warga Dukuh Pinggir V

(Foto: doc)

Personel Satgas Sumber Daya Air (SDA) Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat, menguras saluran di sepanjang Jalan Dukuh Pinggir V RW 06 Kelurahan Kebon Melati.

"Progres pekerjaan saat ini sudah 50 persen."

Kasatpel SDA Kecamatan Tanah Abang, Eli Menawan Sari mengatakan, pengurasan saluran yang memiiliki panjang 350 meter tinggi 60 sentimter dan lebar 50 sentimeter ini dilakukan 18 personel pasukan biru sejak 29 April lalu.

"Progres pekerjaan saat ini sudah 50 persen. Kami targetkan awal Juni selesai," ujarnya, Kamis (8/5).

Menurut Eli, pengurasan ini menindaklanjuti aspirasi warga yang disampaikan melalui rembuk RW hingga Musrenbang.

"Endapan lumpurnya sudah mencapai 25 sentimeter," ungkap Eli.

Diharapkan, setelah dikuras fungsi saluran bisa lebih optimal menampung debit air. Sehingga, dapat mengantisipasi terjadinya genangan saat hujan deras.

BERITA TERKAIT
Saluran Phb di Cempaka Putih Timur Dikuras

Pengurasan Saluran Jl Ahmad Yani Rampung Akhir Mei

Selasa, 06 Mei 2025 184

 Dua Saluran Air di Tanah Abang Dikuras Atasi Genangan

Pasukan Biru Tanah Abang Kuras Saluran di Dua Lokasi

Rabu, 16 April 2025 298

Pengurasan Saluran Jalan KH Mas Mansyur Rampung akhir September

Pengurasan Saluran Jl KH Mas Mansyur Rampung Akhir September

Jumat, 30 Agustus 2024 842

 Pengurasan Saluran Air Jalan Pejompongan 3 Rampung

Pengurasan Saluran di Jalan Pejompongan III Rampung

Senin, 04 November 2024 828

 Progres Normalisasi Saluran Jalan Bendungan Hilir Gang 12 Capai 77 Persen

Normalisasi Saluran Jl Bendungan Hilir Gang 12 Rampung Pekan Ini

Senin, 30 September 2024 780

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469135

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308362

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284423

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261069

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196681

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik