Kontingen Jaktim Raih Juara Umum Lomba Kemah Ramadan DKI 2024

Rabu, 27 Maret 2024 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 9089

 Jaktim Raih Juara Umum Lomba Kemah Ramadhan 1445 H

(Foto: Istimewa)

Kontingen Saka Wana Bakti  Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Tamhut)  Jakarta Timur, meraih juara umum lomba Kemah Ramadan DKI Jakarta 2024. Kegiatan yang dihelat di Bumi Perkemahan Cibubur, ini dimulai pada 22 - 23 Maret.

Kami mengirimkan 50 peserta serta pendampingnya. 

Kasudin  Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Timur, Djauhar Arifin mengatakan, kontingennya meraih juara umum dengan membawa delapan piala dari empat mata perlombaan. Yakni lomba MTQ, Dakwah, Kaligrafi dan Cerdas Cermat Perpustakaan (CCP). Lomba ini diikuti perwakilan dari lima wilayah kota dan Kabupaten Kepulauan Seribu.

"Kami mengirimkan 50 peserta serta pendampingnya. Alhamdulillah, berhasil meraih juara umum di tingkat DKI,"kata Djauhar, Rabu (27/3).

Sementara, Kepala Seksi Pertamanan Sudin Tamhut Jakarta Timur, Yanti Rossana Silalahi menambahkan, sebelum mengikuti lomba ini para peserta diberikan pelatihan di Taman Maju Bersama (TMB) Tajur Beriman, Pondok Ranggon.

Untuk lomba MTQ , jelas Anti, kategori putri berhasil meraih  juara pertama dan putra juara ketiga.

Kemudian lomba dakwah putra juara pertama, putri juara ketiga. Lomba kaligrafi putra dan putri juara pertama serta putra juara kedua. Untuk lomba cerdas cermat diraih dari peserta putra dan putri.

Dia mengapresiasi pada seluruh anggota  kontingen yang telah mengharumkan Pemerintah Kota Jakarta Timur dalam lomba ini.

"Semoga prestasi yang telah diraih ini dapat terus dipertahankan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Hutan Kota Munjul Semakin Hijau

30 Pohon Produktif Ditanam di Hutan Kota Munjul

Senin, 18 Maret 2024 8793

Anwar Minta Taman Viaduk Jatinegara Dijaga

Anwar Minta Taman Viaduk Jatinegara Dijaga

Senin, 04 Maret 2024 7925

 Warga Sambut Gembira Dioperasikannya Taman Jaticimel

Warga Sambut Gembira Dioperasikannya Taman Jaticimel

Jumat, 23 Februari 2024 9264

 Sudin Tamhut Jaktim Berikan Santunan Anak Yatim

Sudin Tamhut Jaktim Beri Santunan 10 Yatim-Piatu

Jumat, 16 Februari 2024 8162

Sudin Tamhut Gelar Jumat Menanam di Akses KCIC

15 Pohon Tabebuya Ditanam di Akses Jalan KCIC Halim

Jumat, 16 Februari 2024 11256

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1173

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1058

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1553

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 842

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1412

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks