Pelatihan Mengemudi di Jaksel Resmi Dibuka

Senin, 16 Oktober 2023 Reporter: Tiyo Surya Sakti Editor: Andry 5825

 Pelatihan Mengemudi Sim A Angkatan 12 Resmi Dibuka

(Foto: Tiyo Surya Sakti)

Suku Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi dan Energi (Nakertransgi) Jakarta Selatan membuka pelatihan mengemudi angkatan ke-12 di kantor wali kota setempat.

Pelatihan mengemudi ini diikuti 100 peserta dari berbagai usia

Kepala Suku Dinas Nakertransgi Jakarta Selatan, Fidiyah Rokhim mengatakan, kali pelatihan mengemudi bersinergi dengan

PT Giri Artha Sejahtera. Tujuan diadakannya pelatihan ini sendiri untuk mengurangi angka pengangguran.

"Pelatihan mengemudi ini diikuti 100 peserta dari berbagai usia," ujarnya, Senin (16/10). 

Fidi menuturkan, kegiatan yang berlangsung selama 14 hari ini tidak dipungut biaya atau gratis. Dalam pelatihan tersebut, pihaknya juga menggandeng Persatuan Sekolah Mengemudi Kendaraan Bermotor Indonesia (PSMKBI).

Ia menambahkan, saat penutupan pelatihan ini, pihaknya berencana mengundang empat sampai lima perusahan. Perusahan tersebut nantinya melakukan seleksi kerja langsung kepada para peserta yang sudah lulus pelatihan

"Saya berharap 85 persen peserta mampu mendapatkan pekerjaan yang sesuai bidang mengemudi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 100 Peserta Ikuti Pelatihan Mengemudi Gratis

Pelatihan Mengemudi di Jakpus Diikuti 100 Peserta

Rabu, 13 September 2023 4477

 100 Warga Jakut Ikuti Pelatihan Mengemudi Angkatan VIII

100 Warga Jakut Ikuti Pelatihan Mengemudi Angkatan VIII

Kamis, 07 September 2023 4138

100 Warga Jakut Ikuti Pelatihan Menyetir Mobil

100 Warga Jakut Ikuti Pelatihan Mengemudi

Jumat, 25 Agustus 2023 4037

 200 Peserta Ikuti Pelatihan Mengemudi SIM A Angkatan 4 dan 5

200 Peserta Ikuti Pelatihan Mengemudi SIM A Angkatan 4 dan 5

Kamis, 20 Juli 2023 5376

pelatihan mengemudi

Pelatihan Mengemudi SIM A Angkatan 1 dan 2 di Jaktim Selesai

Kamis, 15 Juni 2023 2142

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1214

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1094

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1598

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 598

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 849

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks