Potensi Budaya Kepulauan Seribu Diminta Dikembangkan

Rabu, 22 Juli 2015 Reporter: Suparni Editor: Widodo Bogiarto 5340

Potensi Budaya Kepulauan Seribu Diminta Dikembangkan

(Foto: doc)

Suku Dinas Pariwisata Kepulauan Seribu bertekad mengembangkan potensi budaya lokal yang diyakini mampu makin menarik animo wisatawan mengunjungi wilayah ini.

Kalau potensi wisata alamnya sudah bisa dijual, masyarakat juga harus mengembangkan potensi wisata budayanya

"Kalau potensi wisata alamnya sudah bisa dijual, masyarakat juga harus mengembangkan potensi wisata budayanya," kata Irfal Guci, Kepala Suku Dinas Pariwisata Kepulauan Seribu, Rabu (22/7).

Wisata budaya lokal yang bisa menarik wisatawan antara lain, prosesi sedekah laut atau hasil laut, seperti yang telah dikembangkan di wilayah lain.

"Selama ini yang terjadi Betawinisasi. Saya rasa kurang pas jika harus diterapkan di Kepulauan Seribu, makanya kita harus gali budaya lokal," terang Irfal.

Irfal beralasan, masyarakat Kepulauan Seribu bukanlah keturunan Betawi, tetapi masyarakat keturunan orang pulau, seperti dari suku Mandar, Tidung dan Kalimantan.

BERITA TERKAIT
Pembangunan Dermaga Bahtera Jaya Dinilai Tidak Efektif

Transportasi Kepulauan Seribu Mendesak Diperbaiki

Rabu, 22 Juli 2015 3715

Kepulauan Seribu Dipadati 50 Ribu Wisatawan

Kepulauan Seribu Dipadati 50 Ribu Wisatawan

Rabu, 22 Juli 2015 4553

Selama Libur Lebaran Penginapan Di Kepulauan Seribu Dipenuhi Wisatawan

Penginapan di Pulau Seribu Diserbu Wisatawan

Senin, 20 Juli 2015 4888

Kepulauan Seribu Punya Potensi untuk Terus Maju

Kepulauan Seribu Punya Potensi untuk Terus Maju

Selasa, 21 Juli 2015 3534

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 801

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1304

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1175

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1688

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks