Pemberkasan Guru Bantu Diperpanjang

Senin, 13 Juli 2015 Reporter: Izzudin Editor: Lopi Kasim 11336

Pemberkasan Guru Bantu Diperpanjang

(Foto: Izzudin)

Sebanyak 614 guru bantu memenuhi selasar Kantor Walikota Jakarta Selatan. Para guru tersebut rela antre untuk melengkapi dan mengumpulkan berkas legalisir untuk ikut seleksi administrasi.

Pemberkasan diperpanjang sampai hari Rabu (15/7) lusa, maka semua harus melengkapi berkasnya

"Pemberkasan diperpanjang sampai hari Rabu (15/7) lusa, maka semua harus melengkapi berkasnya," kata Yusen, Kasubag TU, Sudin Pendidikan Wilayah 2 Jakarta Selatan, Senin (13/7).  

Sebelumnya, menurut Yusen, para guru bantu tersebut telah melengkapi pemberkasan, namun kemudian diminta untuk dilegalisir kembali. "Masing-masing wilayah kecamatan ada koordinatornya tapi karena semua akan melihat prosesnya jadi semua pada datang dan antre panjang," jelasnya.

Hilal, guru bantu di SMKN 108 Cipulir mengaku antre untuk melengkapi berkas agar lolos dalam pemberkasan untuk diangkat menjadi CPNS dan rela

antre untuk mendapat kesempatan sebagai CPNS.

"Ini kesempatan baik untuk bisa hidup lebih baik sebagai pengabdian menjadi guru tanpa tanda jasa," katanya.

BERITA TERKAIT
Guru TPA Berharap Jumlah Bantuan Diperbesar

Guru TPA Berharap Jumlah Bantuan Diperbesar

Senin, 29 Juni 2015 3178

Sekda Ajak Masyarakat Dukung Program Pemprov DKI Jakarta

Sekda Beberkan Keberhasilan Pemprov DKI

Rabu, 08 Juli 2015 3937

Ahok Ingin Cari Pejabat dari TNI/Polri

Ahok Ingin Cari Pejabat dari TNI/Polri

Selasa, 23 Juni 2015 5691

1.300 Mustahik akan Terima Santunan Bazis

1.300 Mustahik akan Terima Santunan Bazis

Selasa, 23 Juni 2015 5257

BERITA POPULER
Transjakarta Menuju Smart Mobility, Fondasi Jakarta 500 Tahun

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 758

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1278

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1153

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1668

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 553

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks