PMI Jaktim Distribusikan Roti Manis untuk Warga Terdampak Luapan Kali Ciliwung

Senin, 10 Oktober 2022 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 1838

 PMI Jaktim Distribusikan Roti Manis untuk Korban Banjir

(Foto: Nurito)

Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Timur,  Senin (10/10),  membagikan 1.850 bungkus roti manis kepada warga terdampak genangan akibat luapan Kali Ciliwung.

Seluruh bantuan sudah kita distribusikan

Kasi Humas dan Komunikasi PMI Kota Jakarta Timur, Agus Bastian mengatakan, seluruh bantuan telah disalurkan ke Kelurahan Cawang sebanyak  600 bungkus, Kampung Melayu 300 bungkus, Balekambang 600 bungkus, Bidara Cina 150 bungkus dan Kelurahan Gedong 200 bungkus.

"Seluruh bantuan sudah kita distribusikan dan diterima aparatur kelurahan untuk disalurkan ke warga," kata Agus.

Menurutnya, pendistribusian bantuan roti manis ini dilakukan karena adanya permintaan dari warga dan kelurahan.

"Semoga ini dapat membantu meringankan kebutuhan pangan warga terdampak genangan," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Dua Mobil Pemadam Atasi Pasca Genangan di Kelurahan Gedong

Dua Unit Pemadam Semprot Lumpur Pascagenangan di Kelurahan Gedong

Senin, 10 Oktober 2022 5761

Antisipasi Banjir/Genangan, Sudin Gulkarmat Jaktim Siagakan 750 Personel

750 Personel Sudin Gulkarmat Jaktim Bantu Penanganan Genangan

Senin, 10 Oktober 2022 1433

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2125

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 920

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1403

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1790

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1269

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks