Ratusan Bangunan di Pulogadung akan Dibongkar

Jumat, 08 Mei 2015 Reporter: Nurito Editor: Agustian Anas 8397

 Ratusan Bangunan di Pulogadung Akan Dibongkar

(Foto: Nurito)

Ratusan bangunan liar yang berdiri di atas taman di sepanjang bantaran saluran penghubung (Phb) Kali Sunter, Jalan Kayumas Raya RW 04, 05, 07, 08, 09, dan RW 10 Pulogadung, Jakarta Timur, akan dibongkar aparat kecamatan setempat.

Seluruh bangunan liar itu akan dibongkar pekan depan. Fungsi taman tersebut akan dikembalikan seperti semula

"Seluruh bangunan liar itu akan dibongkar pekan depan. Fungsi taman tersebut akan dikembalikan seperti semula," ujar Ahmad Haryadi, Camat Pulogadung, Jumat (8/5).

Dikatakan Haryadi, rencana penertiban ini sudah disosialisasikan kepada pemilik bangunan sejak 1,5 bulan lalu. "Pemilik bangunan tidak diberikan uang kerohiman karena mereka telah menempati lahan tersebut secara gratis selama 15 tahun," ungkapnya.

Bangunan yang akan dibongkar rata-rata berupa tempat usaha seperti warung nasi, bengkel, warung rokok, dan tempat penyimpanan barang-barang bekas.

BERITA TERKAIT
Bangunan liar Sentiong

Besok, Ratusan Bangunan Liar di Bantaran Kali Sentiong Dibongkar

Senin, 27 April 2015 3003

Besok, Ratusan Bangunan di Sunter Agung Dibongkar

Besok, Ratusan Bangunan di Sunter Agung Dibongkar

Senin, 27 April 2015 2472

56 Pemilik Bangunan di Bantaran Kali Cipinang Diberi SP3

Bangunan di Bantaran Kali Cipinang Dibongkar Pekan Ini

Selasa, 07 April 2015 3483

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1214

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1094

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1599

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 601

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 850

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks