240 Jakpreneur di Jakpus Dibekali Pelatihan Online Kewirausahaan

Selasa, 28 Juli 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1554

Ratusan Jak Prenur Binaan Sudin PPKUKM Jakpus Ikuti Pelatihan Dasar-Dasar Kewirausahaan

(Foto: Adriana Megawati)

Ratusan Jakpreneur binaan Suku Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi Usaha Kecil Menengah (PPKUKM) Jakarta Pusat mengikuti pelatihan online tentang dasar-dasar kewirausahaan dan strategi pemasaran.

Pelatihan hari ini mengenai dasar-dasar kewirausahaan dan strategi pemasaran

Kepala Sudin PPKUKM Jakarta Pusat, Bangun Richard mengatakan, pelatihan online kali ini diikuti 240 Jakpreneur binaan jajarannya dari delapan kecamatan. Dalam kegiatan tersebut, pihaknya juga menghadirkan nara sumber yang berkompeten di bidangnya.

"Kita kembali adakan pelatihan secara online. Pelatihan hari ini mengenai dasar-dasar kewirausahaan dan strategi pemasaran," ujarnya, Selasa (28/7).

Ia berharap, dengan adanya pelatihan online ini, para Jakpreneur bisa memulai usaha mandiri di tengah pandemi COVID-19.

"Pelatihan dimulai dari pukul 09.00 hingga 12.00," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin PPKUKM Jakpus Gelar Pelatihan Membuat Aneka Pancake Secara Online

100 Jakpreneur di Jakpus Ikuti Pelatihan Online Membuat Pancake

Kamis, 23 Juli 2020 2258

 Sudin PPKUKM Jakpus Gelar Pelatihan Membuat Tas Belanja Secara Online

100 Jakpreneur di Jakpus Dilatih Membuat KBRL Secara Online

Kamis, 09 Juli 2020 2838

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11013

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 900

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 753

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 726

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 667

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks