Sudin SDA Jaksel Targetkan Bangun 500 Sumur Resapan

Selasa, 29 Oktober 2019 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: Andry 2330

Sudin SDA Jaksel Targetkan Bangun 500 Sumur Resapan

(Foto: Rezki Apriliya Iskandar)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan menargetkan dapat membangun 500 sumur resapan hingga akhir tahun ini. Hingga kini, 306 sumur resapan telah selesai dibangun dengan kedalaman bervariasi.

Target kita bangun 500 sumur resapan. Lokasinya menyebar di wilayah rawan genangan

"Target kita bangun 500 sumur resapan. Lokasinya menyebar di wilayah rawan genangan," Boris Karlop Lumbangaol, Kepala Seksi Perencanaan Suku Dinas SDA Jakarta Selatan, Selasa (29/10).

Boris mengatakan, luas sumur resapan yang dibangun dengan lapisan beton ini berdiameter 80 sentimeter dan kedalaman 2,5 - 3 meter. Jika 500 sumur resapan selesai dibangun, maka dapat menampung air hingga 960 meter kubik.

"Kita lakukan pembangunan sumur resapan untuk mengurangi genangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkot Jaksel Optimalkan Pembangunan Drainase Vertikal

Pemkot Jaksel Gencarkan Pembangunan Sumur Resapan

Rabu, 18 September 2019 1539

Delapan Sumur Resapan Dibuat di Jl Taman Margasatwa Ragunan

Delapan Sumur Resapan Dibuat di Jalan Margasatwa Ragunan

Selasa, 25 Juni 2019 2708

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1543

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 782

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 763

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1182

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Kamis, 08 Januari 2026 1123

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks