Kelurahan Pulau Untung Jawa Santuni 27 Anak Yatim

Selasa, 10 September 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 2471

27 Anak Yatim di Pulau Untung Jawa Mendapatkan Santunan

(Foto: Suparni)

Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan memberikan santunan kepada 27 anak yatim piatu yang ada di wilayahnya.

Santunan ini sebagai bentuk perhatian pemerintah kepada warganya,

"Anak yatim piatu yang kami berikan santunan berupa uang dan paket perlengkapan sekolah. Semoga bermanfaat," ujar Supriyadi, Lurah Pulau Untung Jawa, Selasa (10/9).

Sementara itu, Kepala Bagian Tata Pemerintahan dan Kesra Kepulauan Seribu, Purnomo menambahkan, santunan ini sebagai bentuk kepedulian sosial terutama kepedulian, khususnya kepada anak yatim dan piatu.

"Santunan ini sebagai bentuk perhatian pemerintah kepada warganya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Pemkab Gelar Lebaran Anak Yatim di Pulau Pramuka

Pemkab Santuni Anak Yatim di Pulau Pramuka

Senin, 09 September 2019 2115

 HUT ke-17, Pemkab Kepulauan Seribu Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim

HUT ke-17, Pemkab Kepulauan Seribu Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim

Jumat, 09 November 2018 2199

Korpri Kepulauan Seribu Peringati Tahun Baru Hijriyah di Pulau Pramuka

Korpri Kepulauan Seribu Peringati Tahun Baru Hijriah di Pulau Pramuka

Senin, 09 September 2019 1807

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11260

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2315

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1182

Wali Kota Jakarta Barat meninjau lokasi pengungsian penyintas banjir

Wali Kota Jakbar Pastikan Penanganan Genangan Berjalan Sesuai SOP

Jumat, 23 Januari 2026 750

Tiga Sungai di Jakarta Akan Dinormalisasi Atasi Banjir

Tiga Sungai di Jakarta akan Dinormalisasi

Sabtu, 24 Januari 2026 617

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks