71 Pejabat Fungsional BPPBJ Dibekali Bimtek

Senin, 18 Maret 2019 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 2574

71 Pejabat Fungsional BPPBJ Dibekali Bimtek

(Foto: Reza Hapiz)

Badan Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa (BPPBJ) DKI Jakarta hari ini menggelar bimbingan teknis (bimtek) bagi pejabat fungsional pengelola Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) di Gedung Blok H, Balai Kota.

Para peserta dibekali ilmu-ilmu pengadaan barang dan jasa

Kepala BPPBJ DKI Jakarta, Blessmiyanda mengatakan, bimtek digelar agar pejabat fungsional di jajarannya dapat memahami peran dan fungsinya serta meningkatkan kompetensinya.

"Para peserta dibekali pengetahuan pengadaan barang dan jasa agar ke depannya lebih berkompeten dan berintegritas," ujarnya, Senin (18/3).

Bless menuturkan, bimtek kali ini diikuti 71 peserta yang dibagi menjadi dua angkatan. Para peserta sendiri merupakan Pegawai Negeri Sipil (PNS) BPPBJ DKI Jakarta yang tersebar di wilayah Ibukota.

"Kegiatan ini berlangsung selama dua hari. Hari ini hanya teori dan besok praktiknya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
BPPBJ Gelar Bimtek Swakelola Tipe III dan IV

BPPBJ Gelar Bimtek Swakelola Tipe III dan IV

Selasa, 16 Oktober 2018 3013

BPPBJ Gelar Sosialisasi Inpassing Jabatan Fungsional Pengelola PBJ

BPPBJ Gelar Sosialisasi Inpassing Jabatan Fungsional Pengelola PBJ

Jumat, 14 September 2018 5383

BERITA POPULER
BMKG: Cuaca Berawan Selimuti Jakarta Hari Ini

BMKG: Cuaca Berawan Selimuti Jakarta Hari Ini

Senin, 24 November 2025 1578

Wakil Direktur RSUD Budhi Asih Miliki Hoby Menari

Wakil Direktur RSUD Budhi Asih Ikut Lestarikan Budaya Lewat Menari

Senin, 24 November 2025 897

Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1560

Belasan Ribu Pelari Ramaikan Eco RunFest 2025 di Plaza Timur GBK

Ribuan Peserta Ramaikan Eco RunFest 2025

Minggu, 23 November 2025 993

BMKG Prediksi Hujan Guyur Jakarta Mulai Siang Hingga Malam

Hujan Diperkirakan Guyur Sebagian Jakarta Hari Ini

Minggu, 23 November 2025 972

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks