Disparbud Gencarkan Promosi Wisata di Kepulauan Seribu

Rabu, 12 September 2018 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: F. Ekodhanto Purba 3445

Jadi Kawasan Strategis Pariwisata Nasional, Pariwisata di Kepulauan Seribu Gencar Ditingkatkan

(Foto: doc)

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) DKI Jakarta menggencarkan promosi wisata di Kepulauan Seribu, Jakarta Utara. Hal tersebut dilakukan karena wilayah Kepulauan Seribu merupakan salah satu Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) yang ditetapkan oleh pemerintah pusat.

Promosi wisata yang kami lakukan adalah menjalin kerja sama dengan biro-biro travel, media sosial

"Promosi wisata yang kami lakukan adalah menjalin kerja sama dengan biro-biro travel, media sosial, bekerjasama dengan media umum," tutur Asiantoro, Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Disparbud DKI Jakarta, Rabu (12/9).

Selain melakukan promosi wisata pihaknya juga menggiatkan pembangunan beserta perbaikan fasilitas atau infrastruktur wisata di kawasan Kepulauan Seribu. Misalnya, memperbaiki dermaga-dermaga serta ada rencana akan membuka kawasan lapangan terbang di Pulau Panjang.

"Hal itu kami lakukan untuk menarik minat dan niat para wisatawan untuk berwisata di Kepulauan Seribu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Bupati Harap Nelayan Jadikan Proses Mencari Ikan Menjadi Wisata

Nelayan Kepulauan Seribu Diminta Terlibat Dalam Usaha Wisata

Rabu, 06 Desember 2017 2166

Pemkab Kepulauan Seribu Tingkatkan Promosi Pariwisata

Pemkab Kepulauan Seribu Tingkatkan Promosi Pariwisata

Jumat, 23 Februari 2018 2286

 Warga Pulau Seribu Dilatih Diving Open Water dan Advance

40 Warga Pulau Seribu Dilatih Diving Open Water dan Advance

Senin, 03 September 2018 3653

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11033

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 948

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 807

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 732

Pemprov DKI Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca Beberapa Hari ke Depan

Modifikasi Cuaca di Jakarta Dilakukan Beberapa Hari ke Depan

Kamis, 15 Januari 2026 1054

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks