PT MRT Lakukan Uji Sinyal dan Listrik di Depo Lebak Bulus

Selasa, 05 Juni 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 3321

 PT MRT Lakukan Pengujian Persinyalan dan Listrik Dipo MRT

(Foto: Wuri Setyaningsih)

PT MRT Jakarta melakukan pengujian sinyal dan listrik kereta MRT di Depo Lebak Bulus, Jakarta Selatan, 4-5 Juni. Pengujian dilakukan dengan menggunakan dua rangkaian kereta.

Uji sinyal dan listrik kami lakukan di Depo Lebak Bulus selama dua hari

"Uji sinyal dan listrik kami lakukan di Depo Lebak Bulus selama dua hari," ujar William Sabandar, Dirut PT MRT Jakarta, Selasa (5/6).

Dijelaskan William, selain melakukan uji persinyalan dan listrik, pihaknya juga melalukan uji statis terhadap dua rangkaian kereta MRT di depo tersebut. "Pengujian statis dengan cara melalukan maju mundur kereta," katanya.

Ia menambahkan, setelah melakukan pengujian di depo, pihaknya juga akan melakukan uji coba kembali di main line

"Setelah seluruh rangkaian dilakukan uji coba, pada Desember mendatang akan disertifikasi oleh Direktorat Jenderal (Dirjen) Perkeretaapian Kementerian Perhubungan (Kemenhub)," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kereta MRT Jakarta Gunakan Sistem Persinyalan Canggih

PT MRT Jakarta Bakal Gunakan Sistem Persinyalan CBTC

Kamis, 31 Mei 2018 3765

Pembangunan MRT Jakarta Fase I Capai 94,19 Persen

Pembangunan MRT Jakarta Fase I Capai 94,19 Persen

Jumat, 01 Juni 2018 3556

PT MRT dan PT KAI Tandatangani Kerja Sama Program Knowledge Sharing

PT MRT dan PT KAI Tanda Tangani Kerja Sama Program Knowledge Sharing

Senin, 14 Mei 2018 2740

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11068

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 976

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 885

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 746

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 715

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks