28 Anak Divaksinasi di Puskesmas Kelurahan Joglo I

Rabu, 02 Maret 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 3472

28 Anak Divaksin di Puskesmas Kelurahan Joglo I

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

28 anak usia 6-11 tahun mendapatkan vaksinasi COVID-19 di Puskesmas Kelurahan Joglo I, Jalan Al Mubarok, Joglo, Kembangan, Jakarta Barat.

Yang dapat divaksin dosis pertama dan kedua hanya 28 anak

Kepala Puskesmas Kelurahan Joglo I, Yulmafirstri mengatakan, 28 anak ini diberikan vaksinasi dengan jenis vaksin Sinovac. Dari jumlah tersebut, 22 anak di antaranya divaksinasi dosis kedua dan enam anak lainnya mendapat vaksinasi dosis pertama.

"Dari 30 anak yang teregistrasi, yang dapat divaksin dosis pertama dan kedua hanya 28 anak. Dua anak ditunda karena alasan kesehatan," ujarnya, Rabu (2/3).

Yulmafirstri mengutarakan, di wilayah ini terdapat dua puskesmas yang terdiri dari Puskesmas Kelurahan Joglo I dan Joglo II. Puskesmas Kelurahan Joglo I sendiri menaungi wilayah RW 01, 03, 05, 07, 08 dan 09.

"Untuk mempercepat vaksinasi, kami membuka layanan vaksin untuk anak, dewasa hingga lansia," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Bank DKI Buka Layanan Sentra Vaksinasi Booster

Bank DKI Buka Layanan Sentra Vaksinasi Booster

Rabu, 02 Maret 2022 3323

133 Warga Munjul Nikmati Layanan Vaksinasi di Lapangan Futsal

133 Warga Munjul Nikmati Layanan Vaksinasi di Lapangan Futsal

Selasa, 01 Maret 2022 3468

Puskesma Kecamatan Cempaka Putih Kembali Gelar Vaksinasi Dinamis

Layanan Vaksinasi di RPTRA Rawasari Targetkan 150 Warga Setiap Hari

Selasa, 01 Maret 2022 2709

BERITA POPULER
Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 1496

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 1139

Pemprov DKI Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca Beberapa Hari ke Depan

Modifikasi Cuaca di Jakarta Dilakukan Beberapa Hari ke Depan

Kamis, 15 Januari 2026 869

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 1192

Petugas mempersiapkan keperluan OMC di Bandara Halim Perdanakusuma

OMC Langkah Preventif Kurangi Potensi Hujan Berintensitas Tinggi

Sabtu, 17 Januari 2026 569

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks