Dua Orang Terjaring Operasi Tertib Masker di Pulau Tidung

Kamis, 27 Mei 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1086

Dua Warga Pulau Tidung Terjaring Operasi Tibmask

(Foto: Suparni)

Satuan Tugas (Satgas) COVID-19 Kelurahan Pulau Tidung, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan, Kepulauan Seribu, kembali mengadakan operasi tertib masker. Hasilnya, didapati dua orang yang melanggar ketentuan penggunaan masker.

Kita berikan sanksi sosial 

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Kelurahan Pulau Tidung, Supriyadi mengatakan, pelaksanaan operasi tertib masker dilakukan di lingkungan permukiman, dermaga dan lokasi wisata.

"Ada dua warga yang kedapatan tidak menggunakan masker di lokasi wisata Jembatan Cinta. Keduanya kita berikan sanksi sosial membersihkan fasilitas umum dengan menyapu jalan menggunakan rompi khusus," ujarnya, Kamis (27/5).

Ia menambahkan, operasi tertib masker terus dilakukan selama pandemi COVID-19. Tujuannya, agar warga bisa senantiasa disiplin mematuhi protokol kesehatan (prokes) pencegahan penyebaran COVID-19.

"Kita lakukan imbauan melalui pengeras suara. Warga harus bisa memberikan contoh kepatuhan prokes bagi wisatawan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 22 Pelanggar Prokes Covid 19 Ditindak di Sukabumi Utara

22 Pelanggar Tibmask di Sukabumi Utara Ditindak

Selasa, 25 Mei 2021 1476

Operasi Kamtibmas Digelar di Pulau Tidung

Operasi Kamtibmas Digelar di Pulau Tidung

Rabu, 26 Mei 2021 1921

 77 Warga di Tanah Abang Terjaring Operasi Tertib Masker

77 Pelanggar Tertib Masker di Tanah Abang Disanksi Kerja Sosial

Rabu, 26 Mei 2021 1750

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469119

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308309

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284411

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261060

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196666

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik