Keruk Kali Sarua, Sudin SDA Jaksel Kerahkan Dua Alat Berat

Senin, 08 Maret 2021 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 1389

Sudin SDA Jaksel Kerahkan Dua Alat Barat Keruk Kali Sarua

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Selatan mengerahkan dua alat untuk mengeruk lumpur Kali Sarua di wilayah Kalibata, Pancoran.  

Kami perkirakan selesai empat bulan ke depan

Kasatpel Sudin SDA Kecamatan Pancoran, Agus Bowo Leksono mengatakan, pengerukan Kali Sarua segmen Kalibata sepanjang sekitar 1,2 kilometer ini merupakan lanjutan pengerukan Kali Mampang bagian hilir.

"Pengerukan dilakukan dalam rangka normalisasi, karena kali sudah padat lumpur dan menyempit," ujarnya, Senin (8/3).

Dijelaskan Agus, dua alat berat jenis AM Ultratex yang diterjunkan melakukan pengerukan lumpur sedalam satu hingga 1,5 meter, serta meratakan dua sisi kali yang sudah menyempit.

"Pengerjaan sudah dilakukan sejak awal Februari. Saat ini progresnya sekitar 15 persen. Kami perkirakan selesai empat bulan ke depan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Perbaikan Tanggul dan Pembangunan Rumah Pompa Jadi Prioritas Usulan Musrenbang Penjaringan

Ini Usulan Prioritas Musrenbang Kecamatan Penjaringan

Rabu, 24 Februari 2021 1988

Tinjau Titik Banjir di Ancol, Wagub Ariza Pastikan Peningkatan Pengendalian

Tinjau Titik Banjir di Ancol, Wagub Ariza Pastikan Peningkatan Pengendalian

Sabtu, 13 Februari 2021 2540

Sudin SDA Jaksel Keruk Kali Krukut

Sudin SDA Jaksel Keruk Kali Krukut di Kawasan Taman Kemang III

Rabu, 03 Maret 2021 1728

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 833

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1325

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 713

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1197

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1710

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks