Persiapan Lomba Proiklim, Pemkot Jaksel Perkuat Kolaborasi

Kamis, 04 Maret 2021 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 2042

Pemkot Jaksel Gelar Persiapan Ikuti Lomba Prokilm

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Selatan memperkuat kolaborasi antar satuan dan unit kerja perangkat daerah (SKPD/UKPD), guna menghadapi lomba Program Kampung Iklim (Proiklim) skala nasional yang dihelat Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI.

Kami kerahkan semua sudin terkait

Kasubag Pendidikan Kependudukan Sudin Lingkungan Hidup Jakarta Selatan, Suradi mengatakan, setiap sudin di lingkungan Pemkot Jaksel ikut membantu sesuai tupoksi masing-masing. Misalnya, Sudin KPKP membuat program urban farming, Sudin Kehutanan dan Pertamanan menanam pohon dan Sudin SDA memperbaiki saluran air.

"Langkah persiapan untuk ikut lomba Proiklim, kami kerahkan semua sudin terkait," ujarnya, Kamis (4/3).

Suradi menargetkan, pekan depan setiap sudin sudah mengerjakan tugas sesuai porsinya. Dia berharap, Pemkot Jakpus akan mendapat Trophy Lomba Proiklim tahun ini.

"Untuk lombanya masih menunggu dari pusat. Makanya, kami persiapkan dari jauh-jauh hari. Tahun ini, kami harapkan dapat trophy bukan piagam," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Breakwater Roboh di Pulau Panggang Diperbaiki

Tanggul Pemecah Gelombang Sisi Selatan Pulau Panggang Diperbaiki

Selasa, 16 Februari 2021 2699

 Perbaikan Tanggul Pembatas di Pulau Pramuka Rampung

Perbaikan Tanggul Pembatas di Pulau Pramuka Rampung

Rabu, 03 Maret 2021 2095

Mulai Awal 2021, Aplikasi iPosyandu Diterapkan di Seluruh Posyandu di Jakut

Kegiatan Posyandu di Jakut Gunakan Aplikasi iPosyandu

Kamis, 11 Februari 2021 3759

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1495

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1578

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 673

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1138

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 557

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks