Dua Titik Jalan Berlubang di Jalan Kwini I Diperbaiki

Selasa, 26 Januari 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 3510

Dua Titik Jalan Berlubang di Jalan Kwini I Diperbaiki

(Foto: Folmer)

Satuan Tugas (Satgas) Bina Marga Kecamatan Senen, mengaspal dua titik jalan berlubang di Jalan Kwini I, Selasa (26/1).

Perbaikan dilakukan lima personel Satgas Kecamatan Senen

Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) Bina Marga (BM) Kecamatan Senen, Seno Muhajir Yunus mengatakan, dua titik jalan berlubang berukuran 2,70 meter x 2 meter dan 2 meter x 1 meter diaspal menggunakan cold mix.

"Perbaikan dilakukan lima personel Satgas Kecamatan Senen, menindaklanjuti pengaduan warga setempat," ujar Seno.

Menurut Seno, perbaikan jalan ini juga untuk mengantisipasi terjadinya kecelakaan lalu lintas di tikungan jalan tersebut.   

Marlon (42), salah seorang warga yang tinggal di Jalan Kwini I, mengapresiasi petugas Sudin Bina Marga yang cepat merespon pengaduan warga.

"Sudah beberapa kali pengendara motor jatuh di jalan berlubang. Kami bersyukur sudah diperbaiki sehingga tidak ada lagi korban akibat jalan rusak," tukasnya.

BERITA TERKAIT
Satpel BM Senen Tambal Dua Tirik Jalan Berlubang

Dua Jalan Berlubang di Terminal Senen Ditambal

Rabu, 20 Januari 2021 2158

Sudin Bina Marga Jakpus Perbaiki Jaling di Kramat Lontar

Pasukan Kuning Perbaiki Jalan Lingkungan di Kramat Lontar

Selasa, 01 Desember 2020 2652

Satgas BM Gambir Tambal Jalan Berlubang

Jalan Berlubang di Medan Merdeka Barat Ditambal

Senin, 14 Desember 2020 2701

September, 848 Titik Jalan Berlubang di Jakbar Sudah diperbaiki

848 Titik Jalan Berlubang di Jakbar Telah Diperbaiki

Kamis, 15 Oktober 2020 2223

4.358 Titik Jalan Berlubang di Jaksel Sudah Diperbaiki

4.358 Titik Jalan Berlubang di Jaksel Sudah Diperbaiki

Selasa, 29 September 2020 1713

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 789

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1298

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1166

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1680

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks