Sarang Tawon di Permukiman Warga Cilincing Dievakuasi

Senin, 02 November 2020 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Andry 1457

 Sarang Tawon Vespa di Cilincing Dievakuasi

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu mengevakuasi sarang tawon di Jalan Komplek Perum Pelindo 2, RT 13/09, Cilincing.

Sarang tawon ini kita evakuasi dari pohon beringin dengan ketinggian tiga meter

Kepala Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Rahmat Kristantio mengatakan, evakuasi sarang tawon ini dilakukan Minggu (1/11) sekitar pukul 20.00 malam tadi.

"Sarang tawon ini kita evakuasi dari pohon beringin dengan ketinggian tiga meter," ujarnya, Senin (2/11). 

Rahmat menjelaskan, sarang tawon ini dievakuasi karena dikhawatirkan dapat membahayakan warga. Proses evakuasi sarang tawon sendiri berjalan lancar dan hanya membutuhkan waktu tidak sampai satu jam.

"Diameternya sekitar 60 sentimeter," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
 Sarang Tawon Berdiameter 20 Cm di Pulau Untung Jawa Berhasil Dievakuasi Petugas

Sarang Tawon Berhasil Dievakuasi dari Halaman Rumah Warga di Pulau Untung Jawa

Rabu, 07 Oktober 2020 1693

Petugas Berhasil Evakuasi Sarang Tawon di Kebon Warga Pulau Tidung

Sarang Tawon di Kebun Warga Pulau Tidung Dievakuasi

Jumat, 12 Juni 2020 1808

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 831

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1323

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 710

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1195

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1708

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks