Perbaikan Saluran Penghubung Jl DR Susilo Rampung

Sabtu, 10 Oktober 2020 Reporter: Rudi Hermawan Editor: F. Ekodhanto Purba 2134

Perbaikan Saluran Phb Susilo Rampung

(Foto: Rudi Hermawan)

Perbaikan saluran penghubung (PHB) di Jl DR Susilo Raya, Tomang, Grogol Petamburan saat ini telah rampung dikerjakan Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Barat.

Perbaikan ini dilakukan sebagai antispasi genangan di wilayah tersebut,

Kepala Suku Dinas SDA Jakarta Barat Purwanti Suryandari mengatakan, perbaikan turap saluran Phb sepanjang 89 meter itu mulai dikerjakan pada  23 Mei 2020 lalu.

"Perbaikan ini dilakukan sebagai antispasi genangan di wilayah tersebut," kata Purwanti, Sabtu (10/10).

Ia menambahkan, perbaikan turap yang longsor dilakukan secara manual dengan menggunakan cangkul, linggis cangkrang, bodem dan breaker.

“Untuk perbaikan kami mengerahkan 20 personel Sudin SDA Jakarta Barat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sudin SDA Jakbar Bangun Embung di Tegal Alur dan Semanan

Sudin SDA Jakbar Bangun Embung di Tegal Alur dan Semanan

Selasa, 06 Oktober 2020 2296

Pembuatan Embung GOR Cendrawasih Cengkareng Sudah 90 Persen

Pembuatan Embung GOR Cendrawasih Sudah 90 Persen

Senin, 05 Oktober 2020 3208

Sudin SDA Jakbar Rampungkan Pengerukan di Kali Apuran

Sudin SDA Jakbar Rampungkan Pengerukan di Kali Apuran

Selasa, 29 September 2020 2179

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1228

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1104

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1615

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 857

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1457

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks