Tak Bermasker, Lima Pengendara di Jl Raya Bogor Disanksi

Sabtu, 26 September 2020 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 1642

 67 Petugas Gabungan Lakukan Pengawasan PSBB di Jl Raya Bogor

(Foto: Nurito)

Sebanyak lima pengendara yang tidak mengenakan masker di area check point di Jl Raya Bogor, Kalisari, Pasar Rebo, Jakarta Timur diberikan sanksi kerja sosial oleh petugas gabungan.

Kelima pengendara yang tidak bermasker ini telah kami berikan sanksi kerja sosial menyapu jalanan,

Wakil Camat Pasar Rebo, Santoso mengatakan, kelima pengendara yang tidak mengenakan masker tersebut terjaring dalam operasi tertib masker yang rutin dilakukan disejumlah wilayah.

“Kelima pengendara yang tidak bermasker ini telah kami berikan sanksi kerja sosial menyapu jalanan,” ujarnya, Sabtu (26/9).

Ia menambahkan, dalam kegiatan kali ini pihaknya mengerahkan  67 personel gabungan dari unsur Satpol PP, Sudin Perhubungan, Polsek Pasar Rebo, Polres Metro Jakarta Timur, unsur kecamatan dan unsur masyarakat.

“Monitoring PSBB semacam ini rutin kami lakukan, harapannya masyarakat semakin taat aturan,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
Langgar PSBB, Satu Restoran di Pulogadung Disegel Petugas

Satu Restoran Pelanggar Aturan PSBB di Pulogadung Disegel

Jumat, 25 September 2020 2152

80 Petugas Gabungan Gelar Pengawasan PSBB di Ciracas

80 Petugas Gabungan Gelar Pengawasan PSBB di Ciracas

Jumat, 25 September 2020 2103

Pengawasan PSBB di Kelurahan Pulau Panggang Sembilan Warga Disanksi

Tak Pakai Masker, Sembilan Warga di Kelurahan Pulau Panggang Disanksi

Kamis, 24 September 2020 1787

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1557

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 827

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 774

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1190

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 444

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks