Katar Dukung Penambahan Lahan Makam

Selasa, 22 September 2020 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Erikyanri Maulana 1362

Katar Dukung Penambahan Lahan Makam

(Foto: doc)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta didorong untuk segera menagih kewajiban dari para pengembang. Dengan cara ini Pemprov DKI Jakarta bisa mengatasi penambahan lahan pemakaman bagi korban COVID-19.

Jika kewajiban itu dapat ditagih, maka penambahan lahan pemakaman untuk korban COVID-19 dapat diatasi,

"Jika kewajiban itu dapat ditagih, maka penambahan lahan pemakaman untuk korban COVID-19 dapat diatasi," ujar Sugiyanto, Ketua Umum Koalisi Rakyat Pemerhati Jakarta Baru (Katar), Selasa (22/9).

SGY sapaan akrabnya mencontohkan, ada salah satu pengembang yang melakukan Perjanjian Kerja Sama berkewajiban melakukan pembangunan fisik dan peremajaan lingkungan atas aset bekas Taman Pemakaman Umum (TPU) yang dikerjasamakan dan melakukan pembelian tanah makam pengganti yang siap pakai.

"Sesuai perjanjian kerja sama antara Pemprov DKI Jakarta dengan pengembang, seharusnya tanah pengganti itu dalam kondisi siap pakai untuk TPU," ungkapnya.

Sugiyanto yakin, jika kewajiban ini dapat ditagih, penambahan lahan pemakaman untuk korban COVID-19 dapat diatasi.

BERITA TERKAIT
Katar: Kebijakan Perpanjangan PSBB dengan Masa Transisi Sangat Tepat

Katar: Kebijakan Perpanjangan PSBB dengan Masa Transisi Sangat Tepat

Jumat, 05 Juni 2020 2288

DPRD Apresiasi Kinerja Petugas Pemakaman Korban Covid-19

DPRD Apresiasi Kinerja Petugas Pemakaman Khusus COVID-19

Minggu, 20 September 2020 2237

 Gubernur Sidak ke TPU Pondok Ranggon

Gubernur Inspeksi ke TPU Pondok Ranggon

Sabtu, 19 September 2020 2674

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2644

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1274

Masa pembelajaran jarak jauh (PJJ) diperpanjang

Pramono Perpanjang Masa PJJ Sampai 1 Februari

Kamis, 29 Januari 2026 868

Kanwil DJP Jakarta Pusat Hadirkan Layanan Edukasi

Layanan Edukasi dan Asistensi SPT Tahunan Dihadirkan Secara Online

Jumat, 30 Januari 2026 510

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 1109

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks