Sudin Dukcapil Jaksel Sudah Rekam 1.723.547 KTP Elektronik

Selasa, 01 September 2020 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 2387

Sudin Dukcapil Jaksel Sudah Rekam 1.723.547 KTP Elektronik

(Foto: doc)

Selama periode Januari hingga Juli 2020, Suku Dinas (Sudin) Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Selatan telah melakukan perekaman 1.723.547 KTP Elektronik (e-KTP) dari 10 kecamatan.

Kami tetap membuka layanan untuk masyarakat dengan penerapan protokol kesehatan

Kasudin Dukcapil Jakarta Selatan, Abdul Haris mengatakan, dari 10 kecamatan perekaman terbanyak di Kecamatan Jagakarsa yang mencapai 256.670 keping e-KTP diikuti Kecamatan Kebayoran Lama 241.070 keping.  

Lalu, Kecamatan Pasar Minggu  239.757 keping,  Kecamatan Tebet 179.682, Kecamatan Mampang Prapatan 116.801, Kecamatan Cilandak 165.868, Kebayoran Baru 118.025, Kecamatan Pancoran 128.409, Kecamatan Tebet 179.682 dan Kecamtan Setiabudi sebanyak 87.797 keping.

"Di Kecamatan Jagakarsa jumlah penduduk usia wajib KTP lebih banyak dibanding wilayah kecamatan lain," ujar Haris, Selasa (1/9).

Dia menambahkan, pelayanan administrasi kependudukan tetap berjalan di masa pendemi ini dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

"Kami tetap membuka layanan untuk masyarakat dengan penerapan protokol kesehatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sebanyak 49.230 KTP-el Telah Diterbitkan Sudin Dukcapil Jakpus Periode Januari-Juli

Januari - Juli 2020, Sudin Dukcapil Jakpus Terbitkan 49.230 KTP-EL

Selasa, 11 Agustus 2020 1765

797 KTP-E Untuk Pelajar Sudah Didistribusikan di 15 Sekolah di Jaksel

797 E-KTP Sudah Didistribuskan di 15 Sekolah di Jaksel

Sabtu, 04 Juli 2020 2292

Pelayanan E-KTP di Kelurahan Bangka Diapresiasi Pihak Sekolah

Pelajar dari Dua Sekolah di Jaksel Ikuti Perekaman KTP-el

Jumat, 28 Februari 2020 2909

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2116

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 916

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1397

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1784

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1263

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks