7.127 Paket Bansos Didistribusikan di Kelurahan Munjul

Selasa, 25 Agustus 2020 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 2179

 7.127 Paket Bansos Didistribusikan di Kelurahan Munjul

(Foto: Nurito)

Sebanyak 7.127 paket bantuan sosial (Bansos) tahap enam didistribusikan di Kelurahan Munjul, Cipayung, Jakarta Timur.

Harapannya, bantuan ini bisa bermanfaat bagi warga,

Lurah Munjul, Marjono mengatakan, bantuan paket sembako dan makanan ringan tersebut langsung dibagikan ke warga yang tersebar di delapan RW.

"Harapannya, bantuan ini bisa bermanfaat bagi warga," imbuhnya, Selasa (25/8).

Rincian paket Bansosnya, yaitu beras dua kantong seberat 10 kilogram, minyak  goreng kemasan 0,9 liter sebanyak dua kantong.

Kemudian sarden 155 gram empat kaleng, biskuit satu kaleng isi 480 gram. Selain itu sabun batang 80 gram satu  pcs, tepung terigu satu kilogram.

"Selain itu, bihun jagung kemasan 320 gram ada 2 pcs dan kecap pouch kemasan 550 gram satu pcs," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
300 Paket Bansos Disalurkan Kepada Warga Cempaka Putih Timur

300 Paket Bansos Disalurkan Kepada Warga Cempaka Putih Timur

Selasa, 18 Agustus 2020 2365

7.894 Paket Bansos Didistribusikan di Cilangkap

7.894 Paket Bansos Didistribusikan di Cilangkap

Selasa, 04 Agustus 2020 2164

9.906 Paket Bansos Didistribusikan di Kelurahan Cipinang Melayu

9.906 Paket Bansos Didistribusikan di Kelurahan Cipinang Melayu

Rabu, 29 Juli 2020 2809

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 843

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1338

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 733

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1721

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1208

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks