Stasiun Palmerah Disemprot Cairan Disinfektan

Minggu, 31 Mei 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1809

Petugas Gabungan Semprot Stasiun Palmerah Dengan Cairan Disinfektan

(Foto: Adriana Megawati)

Puluhan petugas gabungan dari unsur Satpol PP, PMI dan FKDM melakukan penyemprotan cairan disinfektan di Stasiun Palmerah, Gelora, Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Kita lakukan penyemprotan di Stasiun Palmerah karena lokasi ini termasuk fasilitas umum

Lurah Gelora, Nurul Huda mengatakan, kegiatan ini dilakukan untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19 di fasilitas umum seperti Stasiun Palmerah.

"Kita lakukan penyemprotan di Stasiun Palmerah karena lokasi ini termasuk fasilitas umum," ujarnya, Minggu (31/5).

Ia menjelaskan, dalam penyemprotan kali ini, petugas menggunakan empat unit alat power spray berkapasitas 1.500 liter dan 200 liter cairan antiseptik.

"Setiap alat ada power spray ada 50 liter cairan antiseptik yang dicampur dengan 1.500 liter air untuk cairan disinfektan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penyemprotan Disinfektan Dilaksanakan Serentak di Lima Kota

Penyemprotan Disinfektan Dilaksanakan Serentak di Lima Kota

Minggu, 31 Mei 2020 2103

Lima Titik di Johar Baru Disemprot Disinfektan

Penyemprotan Disinfektan di Johar Baru Sasar Lima Titik

Senin, 25 Mei 2020 1973

Empat Sekolah di Kecamatan Palmerah di Sempror Disinfektan

Empat Sekolah di Palmerah Disemprot Disinfektan

Rabu, 27 Mei 2020 1889

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1260

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 857

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1352

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 751

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1737

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks