39 Tunawisma Masih Tinggal Sementara di GOR Karet Tengsin

Senin, 11 Mei 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1645

39 Tunawisma Masih Tinggal di GOR Karet Tengsin

(Foto: Adriana Megawati)

39 warga yang tak memiliki hunian (tunawisma) akibat terdampak pandemi COVID-19 hingga kini masih tinggal sementara di Gelanggang Olahraga Remaja (GOR) Karet Tengsin, Tanah Abang.

Hari ini ada 39 orang

Camat Tanah Abang, Yassin Pasarribu mengatakan, jika dibandingkan pekan lalu, jumlah tunawisma yang tinggal di GOR Karet Tengsin mengalami peningkatan.

"Hari ini ada 39 orang. Kalau pekan lalu 22 orang. Artinya ada penambahan sekitar 17 orang," ujarnya, Senin (11/5).

Sementara itu, Kepala Suku Dinas Sosial (Sudinsos) Jakarta Pusat, Ngapuli Prangin-angin mengatakan, dari 39 tunawisma ini, ada satu orang yang dirujuk ke rumah sakit lantaran memiliki riwayat penyakit yang diderita sebelumnya.

"Kami selalu berupaya memperhatikan keamanan dan kenyamanan mereka," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudinsos Jaksel Fasilitasi 37 Tunawisma di GOR Pasar Minggu

77 Tunawisma di GOR Pasar Minggu Sudah Dipulangkan

Selasa, 05 Mei 2020 2511

22 Warga Masih Tempati GOR Karet Tengsin

Jumlah Tunawisma di GOR Karet Tengsin Mulai Berkurang

Selasa, 05 Mei 2020 2237

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1016

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 847

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1341

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 737

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1211

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks