Kepulauan Seribu Dikunjungi 5.521 Wisatawan Saat Libur Natal

Kamis, 26 Desember 2019 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 2022

 Libur Natal, Kepulauan Seribu Dibanjiri Wisatawan

(Foto: Suparni)

Tercatat sebanyak 5.521 wisatawan lokal dan mancanegara mengunjungi beberapa lokasi wisata di Kepulauan Seribu, saat libur Natal 24-25 Desember kemarin.

Dari 5.521 wisatawan tersebut, 71 diantaranya adalah wisatawan asing

Kepala Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kepulauan Seribu, Cucu Ahmad Kurnia mengatakan, wisatawan ini masuk dari beberapa dermaga seperti, Dermaga Kaliadem, Marina Ancol, Rawasaban dan Tanjung Pasir Tangerang.

"Dari 5.521 wisatawan tersebut, 71 diantaranya adalah wisatawan asing," ujar Cucu, Kamis (26/12).

Menurutnya, beberapa pulau permukiman masih menjadi favorit para wisatawan karena lokasinya yang sangat dekat dengan wilayah daratan juga karena promosi serta kabar tentang indahnya Pulau Seribu.

Diakui Cucu, untuk untuk libur Natal kali ini pihaknya tidak menyiapkan hiburan khusus. Hiburan khusus baru akan digelar saat malam pergantian tahun nanti di pulau permukiman. Sedangkan, di pulau resort hiburan akan disediakan oleh masing-masing pengelola.

"Pulau Untung Jawa dan Pulau Tidung Kepulauan Seribu Selatan masih menjadi favorit kunjungan bagi wisatawan selain pulau permukiman lainnya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Kepulauan Seribu Siap Sambut Wisatawan di Libur Akhir Tahun

Kepulauan Seribu Siap Sambut Wisatawan di Libur Akhir Tahun

Sabtu, 21 Desember 2019 2591

 Monitoring Libur Natal, Bupati Ajak Wisatawan Jaga Kebersihan

Bupati Pantau Arus Wisatawan di Kepulauan Seribu

Selasa, 24 Desember 2019 2043

Libur Nataru, 310, 488 Wisatawan Padati Monas

310.488 Wisatawan Berekreasi ke Monas

Rabu, 25 Desember 2019 2228

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11224

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2176

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1146

Wali Kota Jakarta Barat meninjau lokasi pengungsian penyintas banjir

Wali Kota Jakbar Pastikan Penanganan Genangan Berjalan Sesuai SOP

Jumat, 23 Januari 2026 715

Transjakarta Raih 3 Penghargaan Indonesia Human Capital Brilliance Awards 2025

Transjakarta Raih Tiga Penghargaan Indonesia Human Capital Brilliance Awards 2025

Sabtu, 24 Januari 2026 527

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks