Perbaikan 27 Jalan Lingkungan di Jakpus Capai 60 Persen

Jumat, 22 November 2019 Reporter: Agung Supriyanto Editor: Toni Riyanto 2158

 Pengerjaan Peningkatan Jalan Di 27 Lokasi Jakarta Pusat Capai 60 Persen

(Foto: Agung Supriyanto)

Pengerjaan peningkatan jalan lingkungan dengan metode betonisasi yang dilakukan Suku Dinas (Sudin) Bina Marga Jakarta Pusat, di 27 lokasi sudah mencapai 60 persen.

Rampung di akhir Desember

Kepala Seksi Jalan dan Jembatan Sudin Bina Marga Jakarta Pusat, Yudha Catur Suhartanto merinci, di wilayah Kecamatan Senen perbaikan dilakukan di 19 lokasi, Cempaka Putih tiga lokasi, Kemayoran empat, dan Senen satu lokasi.

"Perbaikan jalan lingkungan itu menjadi aspirasi warga yang disampaikan melalaui Musyawarah Perncanaan Pembangunan atau Musrenbang," ujarnya, Jumat (22/11).

Yudha menjelaskan, secara keselurahan pengerjaan jalan dilakukan denagn volume 4.182 meter kubik dengan nilai anggaran sebesar Rp 11 miliar.

"Sudah kita mulai sejak Sepetember 2019 dan ditargetkan rampung di akhir Desember mendatang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Betonisasi 107 Jalan di Jakut Rampung Desember

Betonisasi 107 Jalan Lingkungan di Jakut Ditarget Rampung Desember

Senin, 30 September 2019 2521

Sudin Bina Marga Jakpus Akan Lakukan Pengerjaan Konstruksi Beton di 17 Lokasi

17 Jalan di Jakpus akan Dibetonisasi Tahun Ini

Selasa, 26 Februari 2019 2044

Komisi D Dukung Rencana Betonisasi Jalan di Jakpus

Komisi D Dukung Rencana Betonisasi Jalan di Jakpus

Kamis, 04 April 2019 1671

 111 Ruas Jalan di Jakut Dibetonisasi

Betonisasi 111 Ruas Jalan di Jakut Ditarget Rampung November

Rabu, 19 September 2018 2859

BERITA POPULER
Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 971

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1215

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 827

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Kamis, 08 Januari 2026 897

 40 Kilogram Ikan Lele Dipanen dari Keramba Merah Putih

40 Kilogram Lele Dipanen di Keramba Merah Putih Semper Timur

Jumat, 09 Januari 2026 503

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks