Belasan Kendaraan Parkir Liar di Jl Panglima Polim Ditindak

Selasa, 05 November 2019 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: Andry 2507

Sudinhub Jaksel Tertibkan Parkir Liar di Jalan Panglima Polim Raya

(Foto: Rezki Apriliya Iskandar)

Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan menertibkan belasan kendaraan yang parkir liar di trotoar dan jalur sepeda di Jalan Panglima Polim Raya, Kebayoran Baru.

Razia dilakukan juga karena ada pengaduan masyarakat

Kepala Sudinhub Jakarta Selatan, Christianto mengatakan, dalam kegiatan ini pihaknya menindak pelanggar dengan cabut pentil dan penderekan. Hal tersebut sesuai dengan Peraturan Daerah (Perda) DKI Jakarta Nomor 5 Tahun 2014 tentang Transportasi.

"Razia dilakukan juga karena ada pengaduan masyarakat. Kami respon cepat dengan menertibkan kendaraan parkir liar," ujarnya, Selasa (5/11).

Kepala Seksi Pengendalian Operasional Sudinhub Jakarta Selatan, Edi Sufa'at menambahkan, razia ini dilakukan untuk memberikan efek jera bagi pelanggar trotoar dan jalur sepeda di lokasi.

"Hasilnya tujuh kendaraan roda empat dan tujuh kendaraan roda dua dicabut pentil," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Parkir Liar, 15 Kendaraan di Jl Prof Dr Satrio Dicabut Pentil

Parkir Liar, 15 Kendaraan di Jl Prof Dr Satrio Dicabut Pentil

Selasa, 22 Oktober 2019 1881

Pemkot Jaksel Adakan Penertiban Parkir Liar di Kecamatan Jagakarsa

Pemkot Jaksel Optimalkan Penertiban Parkir Liar di Jagakarsa

Rabu, 03 Juli 2019 1964

BERITA POPULER
Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Rabu, 22 Oktober 2025 1613

Pramono dan Menteri Ekraf Buka Jakarta Innovation Days

Buka JID 2025, Pramono Dorong Inovasi Inkremental untuk Pembangunan Jakarta

Selasa, 21 Oktober 2025 1125

Tanggul di Sisi Selatan Jembatan Cinta Diperkuat

Tanggul di Sisi Selatan Jembatan Cinta Diperkuat

Rabu, 22 Oktober 2025 806

Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Wibi Andrino memberi keterangan pers setelah Rapimgab

Wibi Berharap Pansus Hasilkan Perda yang Jadi Kebanggaan Jakarta

Jumat, 17 Oktober 2025 1255

Petugas sedang memadamkan kebakaran rumah di Pademangan Timur

Kebakaran di Pademangan Timur Berhasil Dipadamkan

Kamis, 23 Oktober 2025 385

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks