PT LRT Sediakan Parkir Sepeda di Stasiun Pegangsaan Dua

Jumat, 11 Oktober 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 4176

 PT LRT Jakarta Sediakan Parkir Sepeda di Stasiun Pegangsaan Dua

(Foto: Wuri Setyaningsih)

PT LRT Jakarta, telah menyediakan lahan parkir khusus sepeda bagi masyarakat yang hendak naik kereta LRT dari Stasisun Pegangsaan Dua, Jakarta Utara.  

Tujuannya mengakomodir warga sekitar,

Corporate Communications Manager PT LRT Jakarta, Melisa Sucianti mengatakan, lahan parkir sepeda disediakan di stasiun tersebut karena lokasinya dekat dengan pemukiman warga.  

"Tujuannya mengakomodir warga sekitar. Parkir sepeda ada di entrance A," ujarnya, Jumat (11/10).

Ia menambahkan, pihaknya menyiapkan tiga set lahan parkir sepeda dengan satu set-nya bisa memuat tiga sepeda. Jadi total dapat menampung sembilan sepeda.  

Untuk penumpang dari stasiun lain, lanjut Melisa, dia menyarankan agar menggunakan sepeda lipat yang bisa dibawa ke dalam kereta.

"Karena stasiun lainya belum ada fasilitas parkir sepeda, kami sarankan menggunakan sepeda lipat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengoperasian Stasiun LRT Pegangsaan Dua Diujicoba Besok

Pengoperasian Stasiun LRT Pegangsaan Dua Diuji Coba Besok

Kamis, 26 September 2019 1702

 Sudin LH Sediakan Zona Parkir di Kantor Sudin LH

Kantor Sudin LH Jakbar Sediakan Fasilitas Parkir Sepeda

Rabu, 09 Oktober 2019 2159

Minggu Ini Sky Bridge LRT Jakarta di Ujicoba

Skybridge LRT Velodrome Diuji Coba Pekan Ini

Senin, 24 Juni 2019 2378

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469101

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308173

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284401

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261037

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196651

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik