40 Warga Kebon Jeruk Ikut Pelatihan Kerajinan Tangan

Kamis, 03 Oktober 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Budhy Tristanto 1643

40 Warga Kebon Jeruk Ikut Pelatihan Kerajinan Tangan

(Foto: Rudi Hermawan)

Sebanyak 40 warga Kecamatan Kebon Jeruk yang umumnya terdiri dari ibu rumah tangga, mengikuti pelatihan kerajinan tangan yang digelar Suku Dinas Perindustrian dan Energi (Sudin PE) Jakarta Barat.

Peserta ada 40 orang. Umumnya ibu rumah tangga,

Kepala Seksi Energi Sumber Daya Mineral Sudin PE Jakarta Barat, Deny Listiantoro mengatakan, peserta pelatihan dibekali teori kewirausahaan, permodalan dan perizinan, serta praktek membuat tas, sandal dan berbagai kerajinan tangan lainnya.

"Peserta ada 40 orang. Umumnya ibu rumah tangga. Besok mereka akan menampilkan hasil karya yang didapatkan dari pelatihan," ujarnya, Kamis (3/10).

Santi (40) warga Srengseng yang ikut pelatihan ini mengaku, selain menambah wawasan dan juga mengasah kreativitas pelatihan ini juga bisa menjadi peluang usaha baru.

"Selain diberikan ilmu, kita juga dibantu untuk mengembangkan usaha, termasuk modal. Jadi ini sangat bermanfaat sekali," tandasnya.

BERITA TERKAIT
3.517 Warga Telah Ikut Pelatihan Kewirausahaan Sudin PE Jakbar

3.517 Warga Telah Ikut Pelatihan Kewirausahaan Sudin PE Jakbar

Kamis, 03 Oktober 2019 2298

Peserta Pelatihan di PPKD Jaktim Difasilitasi BPJS Ketenagakerjaan

Peserta Pelatihan di PPKD Jaktim Difasilitasi BPJS Ketenagakerjaan

Kamis, 03 Oktober 2019 2158

 Mansyur Senang Mendapatkan Pelatihan Menyelam Gratis

Warga Antusias Ikuti Pelatihan Menyelam di Pulau Pari

Rabu, 02 Oktober 2019 1966

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2272

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1550

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1087

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1410

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 908

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks