Suban Pengelola Aset Daerah Kepulauan Seribu Santuni 40 Anak Yatim

Jumat, 27 September 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1714

Suban Aset Kepulauan Seribu Diberikan Santunan Pada 40 Anak Yatim

(Foto: Suparni)

Suku Badan (Suban) Pengelola Aset Daerah Kepulauan Seribu hari ini menyantuni 40 anak yatim piatu di gedung Samsat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu.

Terima kasih kepada para donatur dan ASN,

Kepala Suban Pengelola Aset Daerah Kepulauan Seribu, Saristyawan mengatakan, santunan diberikan dalam rangka peringatan Lebaran Anak Yatim.

"Terima kasih kepada para donatur dan ASN, semoga melalui santunan ini bisa meningkatkan ketakwaan dan kepedulian sosial kita," ujarnya, Jumat (27/9).

Ditambahkan Saristyawan, santunan ini merupakan inisiasi dari para ASN di kantornya dengan harapan bisa menjadi tradisi setiap tahun.

"Semoga tahun depan ada lagi dan semakin banyak jumlahnya yang bisa disantuni," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 85 Anak Yatim dan Dhuafa Pulau Tidung Mendapatkan Santunan

Kelurahan Pulau Tidung Santuni 79 Anak Yatim Piatu

Senin, 23 September 2019 1815

20 Anak Yatim di Kelurahan Pulau Pari Mendapatkan Santunan

20 Anak Yatim Piatu di Kelurahan Pulau Pari Dapat Santunan

Rabu, 18 September 2019 2400

 Lebaran anak Yatim dan Berbagi Piring Gubernur Anies Apresiasi Terobosan Baru Santunan Anak Yatim d

Lebaran Anak Yatim dan Berbagi Piring, Anies Apresiasi Terobosan Baru Santunan Anak Yatim dan Dhuafa

Sabtu, 14 September 2019 2355

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1173

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1058

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1554

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 842

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1412

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks