Sudin Parbud Jaktim Ajak Warga Kunjungi Anjungan DKI di TMII

Kamis, 25 Juli 2019 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 1243

Sudin Parbud Jaktim Ajak Warga Kunjungi Anjungan DKI di TMII

(Foto: Nurito)

Sudin Pariwisata dan Kebudayaan (Sudin Parbud) Jakarta Timur mengajak sebanyak 300 warga untuk berwisata ke Anjungan Provinsi DKI Jakarta yang berada di Taman Mini Indonesia Indonesia (TMII).

para peserta bisa semakin mengenal dan mengapresiasi tempat-tempat wisata, seni dan budaya,

Kunjungan wisata tersebut menjadi salah satu bagian dari program kunjungan destinasi pariwisata yang diinisiasi Sudin Parbud Jakarta Timur.

"Dalam kunjungan ini warga diajak untuk melihat berbagai miniatur kehidupan sosial masyarakat serta sejarah berdirinya kota Jakarta melalui miniatur informasi tentang sejarah Jakarta Tempo Dulu dan kekinian," ujar Fadlan Zurhan, Kepala Anjungan Provinsi DKI Jakarta TMII, Kamis (25/7).

Sementara, Koordinator Acara Kunjungan Destinasi Pariwisata Sudin Pabud Jakarta Timur, Lucky Wulandari menambahkan, para peserta dari kunjungan ini adalah warga serta pelajar yang ada di wilayah Jakarta Timur.

"Harapannya, para peserta bisa semakin mengenal dan mengapresiasi tempat-tempat wisata, seni dan budaya yang ada di sekitarnya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Monas Week Bakal Tingkatkan Kunjungan Wisatawan ke Jakarta

Monas Week Bakal Tingkatkan Kunjungan Wisatawan ke Jakarta

Rabu, 24 Juli 2019 3008

 250 Warga Lakukan Kunjungan Destinasi Pariwisata di Jaktim

250 Warga Kunjungi Tiga Destinasi Wisata di Jaktim

Kamis, 25 Juli 2019 1092

 Sudin Parbud Jakut Gelar Program Kunjung 12 Destinasi Wisata Pesisir

Sudin Parbud Jakut Gelar Program Kunjung 12 Destinasi Wisata Pesisir

Senin, 22 Juli 2019 4590

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469401

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309012

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284654

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261336

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196892

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik