Pemprov DKI Apresiasi Keluarga Pejuang Kemerdekaan

Selasa, 09 April 2019 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Budhy Tristanto 1640

Pemprov DKI Apresiasi Keluarga Pejuang Kemerdekaan

(Foto: Mochamad Tresna Suheryanto)

Pemprov DKI akan membebaskan pajak bumi dan bangunan (PBB) kepada keluarga pejuang kemerdekaan, sebagai salah satu bentuk penghargaan atas apa yang mereka perjuangkan untuk negara ini.

Mulai tahun ini, semua keluarga para pejuang kemerdekaan dibebaskan dari pajak bumi dan bangunan,

Hal ini diutarakan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, saat acara pelantikan pengurus Dewan Harian Daerah (DHD) 45 Provinsi DKI Jakarta, di Balai Kota DKI, Selasa (9/4).  

"Mulai tahun ini, semua keluarga para pejuang kemerdekaan dibebaskan dari pajak bumi dan bangunan," ujar Anies.  

Anies menambahkan, apresiasi pemprov itu diberikan dengan catatan rumah yang ditempati masih sama selama tiga generasi, serta tidak dipergunakan untuk kegiatan komersial.

"Negeri ini berhutang kepada keluarga-keluarga tersebut, bukan terbalik malah justru negeri ini yang memberatkan pajak kepada mereka yang telah berjuang," tandas Anies.

BERITA TERKAIT
Anies Resmikan Kamar Pangeran Diponegoro di Museum Sejarah Jakarta

Anies Resmikan Pameran Kamar Diponegoro di Museum Sejarah Jakarta

Senin, 01 April 2019 3987

Menjadi IRUP HUT RI ke-73 di Lap. Banteng, Anies Optimis Sambut Asian Games

Anies Ingatkan Pentingnya Perjuangan untuk Mengisi Kemerdekaan

Jumat, 17 Agustus 2018 3050

Anies Dorong Generasi Milenial Memaknai Perjuangan Pahlawan

Anies Jadi Irup Peringatan Hari Pahlawan

Sabtu, 10 November 2018 3246

BERITA POPULER
Belasan Ribu Pelari Ramaikan Eco RunFest 2025 di Plaza Timur GBK

Ribuan Peserta Ramaikan Eco RunFest 2025

Minggu, 23 November 2025 736

BMKG Prediksi Hujan Guyur Jakarta Mulai Siang Hingga Malam

Hujan Diperkirakan Guyur Sebagian Jakarta Hari Ini

Minggu, 23 November 2025 712

Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1372

Rano Karno memberikan sambutan pada kegiatan Wakuncar Melawai showcase di M Blok Hub

Wagub DKI Ingin Blok M Hub Direplikasi di Tempat Lain

Sabtu, 22 November 2025 665

Satu alat berat sedang mengeruk lumpur Kali Ciliwung

Normalisasi Ciliwung Sasar Kelurahan Cililitan dan Pengadegan


Jumat, 21 November 2025 882

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks