DWP DKI Jajal Kereta MRT Ratangga

Kamis, 21 Februari 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 2431

 DWP DKI Jajal Kereta MRT Ratangga

(Foto: Reza Hapiz)

Dharma Wanita Persatuan (DWP) DKI Jakarta hari ini melakukan uji coba kereta Moda Raya Terpadu (MRT) Ratangga rute Bundaran HI-Lebak Bulus.

Kami sangat bangga Jakarta sudah punya MRT

Pada kesempatan itu, Ketua DWP DKI Jakarta, Rusmiati Saefullah mengucapkan terima kasih kepada PT MRT yang telah memberikan kesempatan jajarannya menjajal kereta MRT. Moda transportasi ini dinilai sangat nyaman, aman, cepat dan tepat sesuai jadwal.

"Kami sangat bangga Jakarta sudah punya MRT. Ini suatu kebanggaan bagi Indonesia juga," ujarnya di Stasiun MRT Bundaran HI, Kamis (21/2).

Rusmiati menjelaskan, kehadiran MRT bisa menjadi alternatif pilihan bagi warga untuk menggunakan transportasi umum. Kebersihan, keamanan dan kenyamanan Kereta MRT juga diharapkan bisa terus dijaga.

"Naik MRT sangat mempersingkat waktu dibandingkan menggunakan kendaraan pribadi. Saya juga akan ajak anak dan cucu saya naik MRT," tandasnya.

BERITA TERKAIT
PT MRT Berikan Penghargaan SHES Kepada Kontraktor

PT MRT Berikan Penghargaan SHES Kepada Kontraktor

Jumat, 15 Februari 2019 4398

Perjanjian Hibah Daerah untuk MRT Ditandatangani

Perjanjian Hibah Daerah untuk MRT Ditandatangani

Rabu, 13 Februari 2019 2451

Duta Besar Uni Eropa Jajal Kereta MRT

Duta Besar Uni Eropa Jajal Kereta MRT

Rabu, 13 Februari 2019 2523

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1466

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1559

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 600

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 490

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1121

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks