41 Korban Tsunami Masih Dirawat di RSUD Tarakan

Senin, 24 Desember 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 3030

 41 Korban Tsunami Banten Masih Dirawat Inap di RSUD Tarakan

(Foto: Rudi Hermawan)

Puluhan korban yang terluka akibat terjangan tsunami di Pantai Carita, Pandeglang, Banten hingga kini masih ditangani intensif di RSUD Tarakan, Cideng, Jakarta Pusat.

Di ruang rawat inap ada 41 orang

Direktur Utama RSUD Tarakan, Dian Ekowati mengatakan, saat ini seluruh korban luka-luka sudah tertangani. Umumnya mereka mengalami luka sobek hingga patah tulang.

"Untuk yang di IGD ada dua orang, dioperasi enam orang. Sedangkan di ruang rawat inap ada 41 orang," ujar Dian di RSUD Tarakan, Senin (24/12).

Dian menjelaskan, korban yang sudah pulang dari RSUD Tarakan berjumlah 18 orang.

"Saat ini masih ada dua orang yang sedang dievakuasi dari rumah sakit di Serang dan Pandeglang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Anies Kunjungi Korban Tsunami Banten di RSUD Tarakan

Gubernur Jenguk Korban Tsunami Banten di RSUD Tarakan

Minggu, 23 Desember 2018 4016

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1440

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 864

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1358

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1743

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 758

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks