507 Mustahik di Tebet Terima Bantuan ZIS

Rabu, 14 November 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 2076

 507 Mustaqih Tebet Diberikan Bantuan Oleh Bazis

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Sebanyak 507 mustahik di wilayah Kecamatan Tebet diberikan bantuan dana Zakat Infaq dan Shadaqah (ZIS) dari Badan Amil Zakat Infaq dan Shadaqah (Bazis) Jakarta Selatan, di Halaman Kantor Kecamatan Tebet, Jl  Prof Dr. Soepomo SH, Jakarta Selatan.

Artinya, zakat infaq ini diterima dari masyarakat dan akan diberikan lagi kepada masyarakat yang membutuhkan

Wakil Wali Kota Jakarta Selatan, Arifin mengatakan, setiap tahun BAZIS Kota Jakarta Selatan mendistribusikan zakat infaq dan shadaqah, dari para muzaki yang menyalurkan melalui BAZIS yang ada di tiap kelurahan, kecamatan ataupun wali kota.

"Artinya, zakat infaq ini diterima dari masyarakat dan akan diberikan lagi kepada masyarakat yang membutuhkannya dan dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya," ujarnya, Rabu (14/11).

Sementara Camat Tebet, Mahludin menuturkan, 507 mustahik yang menerima bantuan tersebut terdiri dari 63 guru TPA, 78 guru ngaji, 90 marbut, 59 guru honorer madrasah, 126 dhuafa, serta 91 orang yatim/piatu.

"Setiap mustahik mendapatkan bantuan sebesar Rp 1 Juta yang diberikan secara non tunai," tuturnya.

BERITA TERKAIT
Program Jakarta Mandiri Bazis Jakut Berdayakan 860 Warga

Program Jakarta Mandiri Bazis Jakut Berdayakan 860 Warga

Rabu, 07 November 2018 2926

 Bazis Salurkan Santunan Bagi 239 PHL di Jakpus

Bazis Jakpus Bagikan Santunan untuk 239 PHL

Rabu, 07 November 2018 2458

BAZIS Jakbar Bantu Perbaikan Lima Rumah Warga di Kalideres

Bazis Jakbar Bantu Perbaikan Lima Rumah Warga di Kalideres

Rabu, 31 Oktober 2018 3031

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11015

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 905

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 758

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 727

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 671

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks